Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Contoh Soal Rumus Panjang Busur dalam Matematika
9 Februari 2023 18:15 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Lingkaran adalah tempat kedudukan titik yang mempunyai jarak sama terhadap titik-titik tertentu. Salah satu unsur lingkaran merupakan busur, yaitu kurva yang menghubungkan titik A dan B pada keliling lingkaran. Apa rumus panjang busur?
ADVERTISEMENT
Dalam pembelajaran matematika, panjang busur dapat dihitung dengan menggunakan sudut pusat yang ada di depan busur tersebut. Misalnya, titik A dan B yang berseberangan pada sebuah lingkaran akan membentuk garis lengkung AB.
Garis tersebut ditemukan di titik pusat lingkaran dan membentuk sudut <AOB. Artikel kali ini akan membahas lebih lanjut mengenai panjang busur.
Mengenal Rumus Panjang Busur
Salah satu sifat sudut keliling lingkaran adalah sudut keliling yang menghadap busur yang sama. Dikutip dari buku Matematika Kelompok Teknologi, Kesehatan, dan Pertanian yang ditulis oleh Dini Afrianti, besar sudut-sudut keliling yang mencakup busur yang sama adalah sama.
Berikut adalah contoh soal dan rumus panjang busur lingkaran agar kamu lebih paham:
ADVERTISEMENT
1. Diketahui panjang busur CB = 10 cm. Hitunglah panjang busur AB.
Jawaban: panjang busur AB adalah 10 cm.
2. Jika panjang busur AB = 5,5 cm dan phi = 22/7, serta panjang garis titik pusat ke titik B adalah 7 cm, maka besar sudut AOB adalah…
Jawaban: 45º
3. Jika AB adalah diameter dan panjang busur BC adalah 12 cm, serta sudut BOC adalah 72º, maka panjang busur AC =
Jawaban: 18 cm
4. Diketahui O sebagai pusat lingkaran Jika luas juring COD = 40 cm2, dan sudut COD adalah 60º, maka luas juring BOC adalah…
Jawaban: 20 cm2
Panjang busur dapat dihitung melalui sudut AOB/360 x 2(phi)r, yang mana AOB merupakan 2 titik keliling lingkaran yang dihubungkan dengan garis pada titik pusat.
ADVERTISEMENT
Apakah kamu dapat mengerjakan contoh soal di atas dengan rumus panjang busur? Pastikan menjawabnya dengan kemampuan kamu terlebih dahulu. Semoga informasi di atas bermanfaat dan selamat belajar! (CHL)