Konten dari Pengguna

Contoh Soal Ujian Tema 8 Kelas 2 dan Kunci Jawaban

Berita Terkini
Penulis kumparan
8 Juni 2023 17:03 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Soal ujian tema 8 kelas 2 dan kunci jawaban. Sumber: pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Soal ujian tema 8 kelas 2 dan kunci jawaban. Sumber: pexels.com
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Ujian menjadi salah satu momen mendebarkan bagi para siswa. Hal ini karena mereka akan diuji terkait dengan pemahaman materi pada pelajaran tertentu dengan cara mengerjakan soal-soal ujian. Makanya, tak heran jika banyak dari mereka yang kerap mencari contoh soal ujian. Termasuk contoh soal ujian tema 8 kelas 2 dan kunci jawaban.
ADVERTISEMENT
Dengan mengerjakan contoh soal tersebut, maka siswa bisa mengetahui sejauh mana pemahaman mereka terhadap materi yang sudah diberikan oleh guru. Dengan begitu, maka proses pembelajaran bisa menjadi lebih maksimal.

Kumpulan Contoh Soal Ujian Tema 8 Kelas 2 dan Kunci Jawaban

Soal ujian tema 8 kelas 2 dan kunci jawaban. Sumber: pexels.com
Berikut ini adalah kumpulan berbagai contoh soal ujian tema 8 kelas 2 dan kunci jawaban untuk pelajaran bahasa Indonesia yang dikutip dari buku Xplore Ulangan Harian SD/MI Kelas 2 oleh Tim Cendekia Nusantara (2020).
1. ... alamat rumahmu?
Kata tanya yang tepat untuk melengkapi Kalimat tanya di bawah ini adalah …
A. Sama siapa
B. Kemana
C. Dimana
Jawaban: C
2. Kapan kamu mau berangkat ke sekolah?
Kalimat di atas termasuk kalimat …
ADVERTISEMENT
A. Berita
B. Tanya
C. Perintah
Jawaban: B
3. Yang bukan merupakan aturan memakai huruf kapital pada penulisan huruf awal dari …
A. Awal kalimat
B. Nama orang
C. Nama hewan
Jawaban: C
4. Tanda baca titik dipakai pada … kalimat.
A. Akhir
B. Awal
C. Tengah
Jawaban: A
5. Kalimat perintah biasanya diakhiri dengan tanda …
A. Titik ( . )
B. Seru ( ! )
C. Tanya ( ? )
Jawaban: B
6. sarah berlibur ke bali.
Penulisan yang tepat dari kalimat di atas adalah …
A. Sarah berlibur ke Bali
B. Sarah berlibur ke bali
C. Sarah berlibur ke Bali
Jawaban: C
7. Untuk menanyakan kegemaran seseorang menggunakan Kata tanya …
ADVERTISEMENT
A. Siapa
B. Apa
C. Bagaimana
Jawaban: B
8. Untuk menanyakan nama seseorang menggunakan Kata tanya …
A. Siapa
B. Apa
C. Bagaimana
Jawaban: A
9. Untuk menanyakan keadaan teman yang sedang sakit menggunakan Kata tanya …
A. Siapa
B. Apa
C. Bagaimana
Jawaban: C
10. Kata tanya “Kapan” untuk menanyakan …
A. Nama seseorang
B. Makanan kesukaan
C. Waktu
Jawaban: C
Semoga informasi soal ujian tema 8 kelas 2 dan kunci jawaban di atas bermanfaat bagi para siswa yang akan melaksanakan ujian. (Anne)