Konten dari Pengguna

Istilah Gerakan Mengguling atau Menggelinding ke Depan Membulat

Berita Terkini
Penulis kumparan
16 Juni 2023 17:03 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Gerakan Mengguling atau Menggelinding ke Depan Membulat. (Foto: Jarmoluk by https://pixabay.com/)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Gerakan Mengguling atau Menggelinding ke Depan Membulat. (Foto: Jarmoluk by https://pixabay.com/)
ADVERTISEMENT
Dalam senam lantai, gerakan mengguling atau menggelinding ke depan membulat dinamakan guling depan atau forward/cop roll. Senam lantai merupakan salah satu bentuk senam yang dilakukan di atas matras.
ADVERTISEMENT
Adapun aktivitas senam lantai lebih banyak menggunakan gerakan seluruh bagian tubuh, baik untuk aktivitas senam itu sendiri maupun senam aktivitas lainnya. Itulah sebabnya aktivitas senam lantai dikatakan sebagai aktivitas senam dasar.

Memahami Istilah Gerakan Mengguling atau Menggelinding ke Depan Membulat

Ilustrasi Gerakan Mengguling atau Menggelinding ke Depan Membulat. (Foto: elizzzet by https://pixabay.com/)
Sebelumnya artikel ini telah menjelaskan bahwa istilah gerakan mengguling atau menggelinding ke depan membulat dinamakan guling depan atau forward/cop roll. Dikutip dari buku Pendidikan Jasmani dan Kesehatan yang ditulis oleh Asep Kurnia Nenggala, berikut adalah teknik dasar guling depan pada senam lantai:
ADVERTISEMENT
a. lakukan gerakan meroda dengan baik dan cepat.
b. Setelah gerakan selesai, yaitu badan kembali tegak dengan lengan lurus ke atas, segeralah mengambil posisi jongkok untuk melakukan gerakan guling depan.
c. lakukan guling depan dengan baik dan cepat. Kemudian, segera berdiri tegak. Latihan dapat dilakukan dengan mengembalikkan badan untuk kembali melakukan gerakan meroda, kemudian disambung dengan gerakan guling depan.
Senam lantai mengacu pada gerak yang dikerjakan dengan kombinasi terpadu dan menjelma dari setiap bagian anggota tubuh dari kemampuan komponen motorik atau gerak seperti kekuatan, kecepatan, keseimbangan, kelenturan, kelincahan, dan ketepatan.
Perlu diingat juga, gerakan mengguling atau menggelinding ke depan membulat dinamakan guling depan atau forward/cop roll. Semoga informasi di atas bermanfaat! (CHL)
ADVERTISEMENT