Konten dari Pengguna

Istilah untuk Pasar yang Menawarkan Lapangan Kerja bagi Masyarakat

Berita Terkini
Penulis kumparan
6 Maret 2023 19:28 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Pasar yang Menawarkan Lapangan Kerja bagi Masyarakat. (Foto: 089photoshootings by https://pixabay.com/id/)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Pasar yang Menawarkan Lapangan Kerja bagi Masyarakat. (Foto: 089photoshootings by https://pixabay.com/id/)
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Pasar yang menawarkan lapangan kerja yang tersedia bagi masyarakat disebut kesempatan kerja. Umumnya kesempatan kerja diartikan sebagai suatu keadaan yang mencerminkan jumlah dari total angkatan kerja yang dapat diserap atau ukur secara aktif dalam kegiatan kelompok.
ADVERTISEMENT
Kesempatan kerja juga diartikan sebagai penduduk usia 15 tahun ke atas yang bekerja atau disebut pula pekerja. Bekerja yang dimaksud di sini adalah paling sedikit satu jam secara terus-menerus selama seminggu yang lalu. Nah, artikel kali ini akan membahas lebih lanjut mengenai kesempatan kerja.

Kesempatan Kerja: Pasar yang Menawarkan Lapangan Kerja yang Tersedia bagi Masyarakat

Ilustrasi Pasar yang Menawarkan Lapangan Kerja bagi Masyarakat. (Foto: StartupStockPhotos by https://pixabay.com/id/)
Sebelumnya dijelaskan bahwa kasar yang menawarkan lapangan kerja yang tersedia bagi masyarakat disebut dengan kesempatan kerja. Dari definisi tersebut, kesempatan kerja dapat dibedakan menjadi dua golongan, yaitu:
ADVERTISEMENT
Dalam rangka mengatasi masalah ketenagakerjaan, pemerintah harus menempuh langkah yang bijaksana dan bersifat menyeluruh. Sasaran yang ingin dicapai adalah perluasan kesempatan kerja produktif, pemerataan kegiatan dan pemetaan hasil pembangunan.
Dikutip dari buku Perekonomian Indonesia yang ditulis oleh Muhammad Rafli, dkk, terdapat empat kebijaksanaan yang dapat dilakukan pemerintah, yaitu kebijaksanaan di bidang ekonomi dan sosial, di berbagai sektor dalam meningkatkan produksi, pengerahan tenaga kerja dari berbagai kelebihan ke daerah, serta menyediakan lapangan kerja untuk waktu yang relatif pendek.
Perekonomian Indonesia memperkenalkan tentang situasi, kondisi, tahapan dan permasalahan perekonomian di Indonesia. Adapun lowongan kerja akan semakin meningkat ke depannya. Pasar yang menawarkan lapangan kerja yang tersedia bagi masyarakat disebut kesempatan kerja, semoga bermanfaat! (CHL)
ADVERTISEMENT