Konten dari Pengguna

Jadwal Imsakiyah dan Subuh Bogor 5 April 2024 beserta Waktu Berbuka

Berita Terkini
Penulis kumparan
4 April 2024 20:50 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi jadwal imsakiyah dan subuh Bogor 5 April serta waktu berbuka. Foto: Unsplash/Abdul A
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi jadwal imsakiyah dan subuh Bogor 5 April serta waktu berbuka. Foto: Unsplash/Abdul A
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Ramadan tinggal beberapa hari lagi. Akan tetapi, masih banyak orang yang mencari jadwal imsakiyah dan adzan magrib sebagai waktu buka puasa. Salah satunya jadwal imsakiyah dan subuh Bogor 5 April serta waktu berbuka.
ADVERTISEMENT
Sebab, adanya jadwal imsakiyah dan waktu subuh membuat orang mengetahui batas waktu untuk menunaikan sahur. Sehingga dapat menjalankan ibadah puasa pada hari tersebut dengan baik.

Jadwal Imsakiyah dan Subuh Bogor 5 April 2024

Ilustrasi jadwal imsakiyah dan subuh Bogor 5 April serta waktu berbuka. Foto: Pexels/Thirdman
Puasa merupakan menahan hawa dan nafsu dari terbitnya fajar hingga terbenamnya matahari. Terbitnya fajar sendiri ditandai dengan waktu adzan subuh. Sehingga, batas melaksanakan sahur sampai datangnya adzan subuh.
Akan tetapi, di Indonesia memiliki sebuah istilah yang menjadi pertanda untuk segera menyelesaikan santap sahur yang bernama imsak. Penetapan waktu imsak sendiri adalah 10 menit sebelum adzan subuh. Hal ini didasarkan sebuah hadis dari Anas bin Malik:
“Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam dan Zaid bin Tsabit radhiyallahu ‘anhu pernah makan sahur. Ketika keduanya selesai dari makan sahur, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam berdiri untuk shalat, lalu beliau mengerjakan shalat. Kami bertanya pada Anas tentang berapa lama antara selesainya makan sahur mereka berdua dan waktu melaksanakan shalat Subuh. Anas menjawab, ‘Yaitu sekitar seseorang membaca 50 ayat (Alquran).’” (HR. Bukhari no. 1134 dan Muslim no. 1097).
ADVERTISEMENT
Adapun jadwal imsakiyah dan subuh Bogor 5 April 2024 beserta waktu berbuka puasa yang dikutip dari laman Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam Kementerian Agama, bimasislam.kemenag.go.id yakni: yakni:
25 Ramadan 1445 H atau 5 April 2024
26 Ramadan 1445 H atau 6 April 2024
27 Ramadan 1445 H atau 7 April 2024
28 Ramadan 1445 H atau 8 April 2024
ADVERTISEMENT
29 Ramadan 1445 H atau 9 April 2024
Demikianlah informasi mengenai jadwal imsakiyah dan subuh Bogor 5 April 2024 beserta waktu buka puasa. Semoga jadwal tersebut bermanfaat dan membantu dalam menjalankan ibadah puasa Ramadan dengan tepat.(MZM)