Jawaban TTS Sulit Dipercaya Menurut KBBI

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
2 Desember 2022 17:10 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi ulit Dipercaya. (Foto: B_Me by https://pixabay.com/id/)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi ulit Dipercaya. (Foto: B_Me by https://pixabay.com/id/)
ADVERTISEMENT
Beberapa karakteristik orang sulit dipercaya karena tidak masuk dalam kategori baik. Ternyata karakteristik tersebut menjadi salah satu pertanyaan di permainan Teka-teki Silang (TTS). Crossword Puzzle atau TTS merupakan suatu permainan yang mengharuskan pemain mengisi ruang-ruang kosong berbentuk kotak putih dengan huruf-huruf yang membentuk sebuah rangkaian kata berdasarkan petunjuk yang diberikan. Adapun petunjuk biasanya dibagi ke dalam kategori pertanyaan mendatar dan menurun, tergantung pada kata-kata yang diisi. Nah, model permainan TTS ini merupakan sarana yang sangat cocok dalam mengajarkan pengetahuan kepada si pemaian.
ADVERTISEMENT

Apa Karakteristik Orang yang Sulit Dipercaya?

Ilustrasi Jawaban TTS Sulit Dipercaya. (Foto: StockSnap by https://pixabay.com/id/)
Dikutip dari buku Pendekatan Scientific Model Crossword Puzzle yang ditulis oleh Marsono (2021: 26), TTS merupakan salah satu sarana untuk dapat mengetahui dan mengingat pengetahuan yang telah dimiliki untuk dituangkan dalam jawaban pertanyaan yang terdapat pada barisan maupun kolom TTS yang digunakan dalam pembelajaran. Uniknya permainan TTS juga dapat mengajarkan pelajaran moral, misalnya berikut adalah karakteristik orang yang sulit dipercaya orang lain menurut KBBI:

1. Bermuka dua

Orang yang bermuka dua, dapat dipastikan akan sangat baik ketika bersama kita. Namun, dia akan mengkritik dan membicarakan kita ketika tidak ada di sekitarnya.

2. Tidak memiliki empati

Kurangnya empati dapat membuat seseorang sulit untuk dipercaya. Pasalnya mereka cenderung tidak memikirkan orang lain.
ADVERTISEMENT

3. Tidak dapat menjaga rahasia

Apakah salah satu teman kamu sering membagikan rahasia orang lain kepadamu? Bisa jadi dia juga menceritakan rahasiamu ke orang lain. Ya, tidak dapat menjaga rahasia orang lain merupakan karakter orang yang tidak dapat dipercaya.

4. Menyalahgunakan kekuasaan

Beberapa orang akan silau apabila diberikan kekuasaan yang besar. Mereka cenderung akan mengendalikan orang yang ada di bawahnya.

5. Terlihat menawan

Karakteristik ini tidak dapat dipukul ratakan untuk semua orang, tetapi beberapa orang yang menawan akan berpura-pura baik kepadamu.
Dalam hubungan pertemanan, kita harus memilih-milih karakteristik orang yang sulit dipercaya. Semoga informasi di atas bermanfaat! (CHL)