Konten dari Pengguna

Kapan Simpan Permanen Akun SNPMB 2025? Ini Jadwal dan Tata Caranya

Berita Terkini
Penulis kumparan
3 Februari 2025 17:08 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Kapan Simpan Permanen Akun SNPMB  Sumber Unsplash/Christin Hume
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Kapan Simpan Permanen Akun SNPMB Sumber Unsplash/Christin Hume
ADVERTISEMENT
Kapan simpan permanen akun SNPMB 2025? Pertanyaan ini banyak diajukan oleh siswa yang akan melanjutkan pendidikannya ke perguruan tinggi negeri.
ADVERTISEMENT
Diambil dari buku Aku adalah Agen Perubahan, Alqis Bahnan (2023:49), SNPMB singkatan dari Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru. SNPMB memiliki 3 jalur pilihan, yaitu berdasarkan prestasi, tes, dan seleksi mandiri.

Kapan Simpan Permanen Akun SNPMB 2025? Catat Jadwalnya

Ilustrasi Kapan Simpan Permanen Akun SNPMB Sumber Unsplash/Kaitlyn Baker
Simpan permanen merupakan data yang telah diisi dan tersimpan pada sistem pendaftaran akun SNPMB 2025. Jawaban untuk pertanyaan kapan simpan permanen akun SNPMB adalah sebagai berikut.
Batas waktu simpan permanen akun SNPMB 2025 untuk SNBP dan SNBT pada hari yang sudah ditentukan berakhir adalah pada pukul 15.00 WIB. Lewat dari batas waktu tersebut, siswa tidak bisa lagi menyimpan data secara permanen pada akun.
ADVERTISEMENT

Tata Cara Simpan Permanen Akun SNPMB 2025

Ilustrasi Kapan Simpan Permanen Akun SNPMB Sumber Unsplash/Glenn Carstens-Peters
Tata cara menyimpan data secara permanen akun SNPMB 2025 adalah dengan mengikuti langkah-langkah berikut ini.
ADVERTISEMENT
Kapan simpan permanen akun SNPMB? Jadwal simpan permanen untuk jalur SNBP adalah tanggal 1-18 Februari 2025, sedangkan untuk SNBT yaitu tanggal 1 Februari-27 Maret 2025.(DK)