Konten dari Pengguna

Kelebihan Printer Laserjet, Printer yang Menggunakan Tinta Toner

Berita Terkini
Penulis kumparan
10 Oktober 2022 19:59 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi bentuk atau jenis printer yang menggunakan tinta toner, sumber foto Mahrous Houses on Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi bentuk atau jenis printer yang menggunakan tinta toner, sumber foto Mahrous Houses on Unsplash
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Printer merupakan salah satu alat pencetak yang menggunakan kertas sebagai media hasil cetakannya. Untuk saat ini printer merupakan barang yang cukup berguna untuk kehidupan masyarakat karena sangat membantu pekerjaan misalnya saat di kantor atau untuk kegiatan sekolah. Dengan perkembangan teknologi yang semakin canggih printer juga berkembang, saat ini dipasaran ada berbagai jenis printer yang memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing. Salah bentuk atau jenis printer yang menggunakan tinta toner adalah printer laser jet. Pada artikel ini akan membahas mengenai kelebihannya jika dibandingkan dengan jenis printer yang lain.
ADVERTISEMENT

Kelebihan Printer Laserjet, Printer yang Menggunakan Tinta Toner

Ilustrasi bentuk atau jenis printer yang menggunakan tinta toner, sumber foto Bank Phrom on Unsplash
Bagi kalian yang belum mengetahui apa itu printer laser jet dikutip dari buku Panduan Pintar Komputer karya Yudha Yudhanto, (2010) dijelaskan bahwa printer laser jet merupakan jenis printer yang paling bagus kualitasnya dibanding dengan printer lainnya . Alat cetakannya tidak menggunakan tinta melainkan menggunakan bubuk toner dan pencetaknya menggunakan infra merah.
Di samping kualitas pencetakan yang bagus, printer ini juga menawarkan kecepatan pencetakan yang tinggi. Bahkan mesin yang tergolong kelas rendah dari golongan laser ini pun, masih memiliki kecepatan yang tinggi dibandingkan dengan printer ink jet atau dot matrik.
Printer ini memang menghasilkan cetakan yang paling bagus, tetapi harganya lumayan mahal, baik printer maupun tonernya. Selain itu menyedot daya listrik lebih besar daripada yang lain. Contoh printer jenis ini adalah HP laser jet 1000, HP laser jet 6L pro, dan lain-lain
ADVERTISEMENT
Seperti yang dijelaskan di atas untuk printer laser jet memiliki beberapa kelebihan di antaranya adalah sebagai berikut:
Meskipun memiliki kelebihan ternyata ada beberapa kekurangan yang dimiliki oleh printer laser jet, seperti:
ADVERTISEMENT
Demikian adalah pembahasan mengenai bentuk atau jenis printer yang menggunakan tinta toner adalah printer laser jet lengkap dengan kelebihannya. (WWN)