Konten dari Pengguna

Kunci Jawaban PJOK Kelas 8 Halaman 273 Bagian Pilihan Ganda

Berita Terkini
Penulis kumparan
17 Maret 2023 17:29 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Kunci Jawaban PJOK Kelas 8 Halaman 273, Foto Unsplash Markus Spiske
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Kunci Jawaban PJOK Kelas 8 Halaman 273, Foto Unsplash Markus Spiske
ADVERTISEMENT
Memahami Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan atau PJOK tak cukup melalui praktik saja. Oleh sebab itu, kamu juga harus mempelajari teorinya. Untuk membantumu dalam memahami teorinya, berikut kunci jawaban PJOK kelas 8 halaman 273 bagian pilihan ganda.
ADVERTISEMENT

Kunci Jawaban PJOK Kelas 8 Halaman 273

Berikut kunci jawaban PJOK kelas 8 halaman 273 dan dilanjutkan sampai 275 yang soalnya dikutip dari buku Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan untuk SMP/MTs Kelas VIII oleh Roji dan Eva Yulianti (2017:273-275)
1. Yang dimaksud dengan pencegahan pergaulan bebas, adalah..
A. pencegahan terhadap faktor yang dapat menimbulkan komplikasi
B. pengobatan terhadap faktor yang dapat menimbulkan komplikasi
C. penanggulangan terhadap faktor yang dapat menimbulkan komplikasi
D. perawatan terhadap faktor yang dapat menimbulkan komplikasi
Jawaban: A
2. Yang dimaksud dengan pergaulan, adalah ......
A. proses interaksi yang dilakukan oleh kelompok dengan individu
B. proses interaksi yang dilakukan oleh individu dengan individu
ADVERTISEMENT
C. proses interaksi yang dilakukan oleh individu tertentu
D. proses interaksi yang dilakukan hanya oleh kelompok
Jawaban: B
3. Salah satu faktor penyebab pergaulan bebas dari faktor orang tua, adalah ......
A. orang tua dianggap ketinggalan zaman
B. orang tua dianggap lebih maju dari remaja
C. orang tua dan remaja dianggap ketinggalan zaman
D. remaja dianggap ketinggalan zaman
Jawaban: A
4. Salah satu indikasi ciri-ciri pergaulan bebas pada remaja, adalah ......
A. adanya indikasi tekanan ekonomi
B. adanya indikasi tekanan mental dan emosi
C. adanya indikasi tekanan sosial
D. adanya indikasi tekanan fisik
Jawaban: B
5. Salah satu pengaruh jangka panjang terhadap isik pengguna NAPZA, adalah ...
A. tidak peduli terhadap kesehatan
ADVERTISEMENT
B. peduli terhadap lingkungan
C. peduli terhadap kesehatan
D. peduli terhadap orang lain
Jawaban: A
Ilustrasi Kunci Jawaban PJOK Kelas 8 Halaman 273, Foto Unsplash Braden Collum
6. Salah satu dampak pergaulan bebas pada masyarakat luas, adalah ......
A. penyebaran penyakit HIV/AIDS
B. penyebaran penyakit kanker
C. penyebaran penyakit paru-paru
D. penyebaran penyakit kusta
Jawaban: A
7. Salah satu alasan pencegahan pergaulan bebas penting diajarkan kepada para remaja, adalah ....... A. untuk memelihara tegaknya nilai-nilai moral
B. untuk memelihara ketentraman keluarga
C. untuk memelihara tegaknya nilai-nilai keadilan
D. untuk memelihara tegaknya nilai-nilai kekeluargaan
Jawaban: A. untuk memelihara tegaknya nilai-nilai moral
8. Salah satu prinsip dasar pergaulan yang sehat, adalah…
A. tidak berprasangka buruk
B. penguasaan diri terhadap nilai-nilai moral dan agama
C. cinta kasih
ADVERTISEMENT
D. kesederhanaan
Jawaban: B
9. Salah satu penyebab maraknya pergaulan bebas, adalah…
A. sikap mental yang sehat
B. sikap mental yang tidak sehat
C. sikap mental yang tidak stabil
D. sikap mental yang yang labil
Jawaban: D
10. Salah satu cara untuk menghindari pergaulan bebas secara prevrentif, adalah .....
A. hindari dari diri pergaulan bebas
B. hindari dari pergaulan sosial
C. mengasingkan diri dari pergaulan
D. menjauhi tempat-tempat prostitusi
Jawaban: A
11. Penyakit AIDS adalah jenis penyakit yang sangat berbahaya bagi kehidupan manusia, penyebab penyakit ini adalah, adalah .......
A. virus HIV
B. sebangsa jamur
C. bakteri coli
D. amoeba
Jawaban: A
12. Gejala yang timbul akibat infeksi penyakit AIDS, adalah .......
ADVERTISEMENT
A. menurunnya kekebalan tubuh
B. meningkatnya kekebalan tubuh
C. menurunnya kesegaran jasmani
D. meningkatnya kesegaran jasmani
Jawaban: A
Demikian soal dan kunci jawaban PJOK kelas 8 halaman 273 sampai 275. Semoga bisa membantumu dalam memahami pelajaran ini. (LOV)