Konten dari Pengguna

Kunci Jawaban Teka-teki Silang: Orang yang Bercerita

Berita Terkini
Penulis kumparan
8 Maret 2023 17:29 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Kunci Jawaban Teka-teki Silang Orang yang Bercerita, Foto Unsplash Ross Sneddon
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Kunci Jawaban Teka-teki Silang Orang yang Bercerita, Foto Unsplash Ross Sneddon
ADVERTISEMENT
Mengerjakan teka-teki silang atau TTS merupakan salah satu aktivitas yang disukai oleh masyarakat. Hal ini disebabkan masyarakat dapat mengusir kebosanan karena harus mengerjakan berbagai pertanyaan yang ada, seperti orang yang bercerita.
ADVERTISEMENT
Selain dapat mengusir kebosanan, TTS nyatanya juga membawa segudang manfaat lainnya. Salah satu manfaat tersebut ada di dalam buku TTS Pilihan Kompas oleh Hero Triatmono (2011:37), yaitu dapat menambah ilmu pengetahuan.
Lantas, apa jawaban dari pertanyaan yang sudah disebutkan sebelumnya, yaitu orang yang bercerita? Simak ulasan lengkapnya di bawah ini.

Kunci Jawaban Orang yang Bercerita

Jadi, kunci jawaban dari pertanyaan orang yang bercerita adalah:
Mungkin kamu sudah paham maksud dari kata pencerita. Namun, tahukah kamu apa itu rawi dan narator?
Meskipun mungkin kamu jarang mendengarnya, nyatanya rawi adalah salah satu kata dalam bahasa Indonesia. Biasanya, orang menggunakan kata tersebut ketika ingin menjelaskan mengenai orang yang memberikan atau meriwayatkan hadits dalam agama Islam.
ADVERTISEMENT
Menurut istilah, rawi juga mempunyai arti sebagai orang yang memindahkan, menukil, atau menuliskan sebuah hadits sehingga diperlukan ilmu yang mumpuni
Ilustrasi Kunci Jawaban Teka-teki Silang Orang yang Bercerita, Foto Unsplash Alexandra Lowenthal
Sedangkan narator adalah orang yang bernarasi atau bercerita. Walaupun mungkin kamu juga jarang mendengar kata ini, namun narator telah tercantum pada KBBI. Bahkan, narator juga telah menjadi nama dari sebuah pekerjaan yang menyiarkan pengumuman di stasiun atau toko.

Kunci Jawaban TTS Lainnya

Jika kamu masih ingin mencari kunci jawaban TTS lainnya, kamu bisa melihat beberapa pertanyaan TTS beserta jawabannya di bawah ini:
ADVERTISEMENT
Itulah kunci jawaban TTS orang yang bercerita dan kunci jawaban beberapa pertanyaan lainnya. Semoga dapat membantumu dalam menyelesaikan permainan. (LOV)