Konten dari Pengguna

Kunci Jawaban TTS: Sistem Pemerintahan Negara yang Berdasarkan Kehendak Rakyat

Berita Terkini
Penulis kumparan
6 Juli 2023 17:21 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Mekanisme sistem pemerintahan negara yang berdasarkan kehendak rakyat. Sumber: pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Mekanisme sistem pemerintahan negara yang berdasarkan kehendak rakyat. Sumber: pexels.com
ADVERTISEMENT
Teka-teki silang memang selalu menjadi permainan asah otak yang seru untuk dimainkan. Tak hanya sekadar untuk mengisi waktu luang, tetapi permainan teka-teki silang juga dapat meningkatkan wawasan pemainnya. Adapun salah satu soal yang biasa muncul dalam permainan ini adalah tentang mekanisme sistem pemerintahan negara yang berdasarkan kehendak rakyat.
ADVERTISEMENT
Soal tersebut memang erat kaitannya dengan pengetahuan umum. Oleh karena itulah, para pemain harus memiliki wawasan yang luas untuk bisa menaklukkan soal teka-teki silang tersebut. Lantas, apa jawaban yang benar dari soal tentang sistem pemerintahan tersebut?

Kunci Jawaban TTS untuk Soal Mekanisme Sistem Pemerintahan Negara yang Berdasarkan Kehendak Rakyat

Mekanisme sistem pemerintahan negara yang berdasarkan kehendak rakyat. Sumber: pexels.com
Jadi, kunci jawaban permainan teka-teki silang untuk soal mekanisme sistem pemerintahan negara yang berdasarkan kehendak rakyat adalah demokrasi. Mengutip dari buku Demokrasi dan Hak Asasi Manusia oleh Suarlin dan Fatmawati (2022:22), demokrasi adalah pemerintahan oleh rakyat dan untuk rakyat, di mana yang melaksanakan kekuasaan negara adalah wakil rakyat yang terpilih.
Selain soal tersebut, berikut ini adalah berbagai kunci jawaban soal teka-teki silang lainnya yang juga bisa digunakan untuk bantu menyelesaikan permainan asah otak tersebut.
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Itu dia ulasan lengkap tentang kunci jawaban teka-teki silang untuk soal mekanisme sistem pemerintahan negara yang berdasarkan kehendak rakyat. Semoga bermanfaat. (Anne)