Konten dari Pengguna

Lawan Kata Kafir dalam Al-quran yang Perlu Dipahami Umat Islam

Berita Terkini
Penulis kumparan
15 Agustus 2023 17:45 WIB
ยท
waktu baca 2 menit
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Lawan Kata Kafir   Sumber Unsplash/NurefลŸan KoลŸar
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Lawan Kata Kafir Sumber Unsplash/NurefลŸan KoลŸar
ADVERTISEMENT
Kata kafir dalam berbagai bentuknya disebutkan dalam Al-quran sebanyak 525 kali. Lawan kata kafir adalah iman dalam Islam.
ADVERTISEMENT
Kafir berasal dari kata kufr, yang artinya menyembunyikan atau menutupi. Arti kafir secara bahasa adalah orang yang menyembunyikan atau menutupi dari sesuatu.

Lawan Kata Kafir adalah Iman dalam Islam

Ilustrasi Lawan Kata Kafir Sumber Unsplash/Ahmed
Kafir tidak serta merta diartikan sebagai orang yang keluar dari agama, karena salah satu makna kafir adalah tidak mensyukuri nikmat. Berdasarkan buku Merancang Perjalanan Indah, Setiadi Ihsan (2020), lawan kata kafir adalah sebagai berikut.
Dalam Al-quran, lawan kata kafir adalah iman, sebagaimana dapat ditemukan dalam QS Al Baqarah 2:6 yang berbunyi.
ุฅูู†ู‘ูŽ ุงู„ู‘ูŽุฐููŠู†ูŽ ูƒูŽููŽุฑููˆุง ุณูŽูˆูŽุงุกูŒ ุนูŽู„ูŽูŠู’ู‡ูู…ู’ ุฃูŽุฃูŽู†ู’ุฐูŽุฑู’ุชูŽู‡ูู…ู’ ุฃูŽู…ู’ ู„ูŽู…ู’ ุชูู†ู’ุฐูุฑู’ู‡ูู…ู’ ู„ูŽุง ูŠูุคู’ู…ูู†ููˆู†ูŽ
ADVERTISEMENT
Sementara kata kafir (kuffar merupakan jamak dari kafir) ditemukan menjadi lawan kata syukur, sebagaimana dalam Surat Ibrahim 14:7 yang berbunyi.
ูˆูŽุงูุฐู’ ุชูŽุงูŽุฐู‘ูŽู†ูŽ ุฑูŽุจู‘ููƒูู…ู’ ู„ูŽู‰ู•ูู†ู’ ุดูŽูƒูŽุฑู’ุชูู…ู’ ู„ูŽุงูŽุฒููŠู’ุฏูŽู†ู‘ูŽูƒูู…ู’ ูˆูŽู„ูŽู‰ู•ูู†ู’ ูƒูŽููŽุฑู’ุชูู…ู’ ุงูู†ู‘ูŽ ุนูŽุฐูŽุงุจููŠู’ ู„ูŽุดูŽุฏููŠู’ุฏูŒ
Iman atau orang beriman dalam Islam adalah salah satu kelompok manusia yang akan mendapatkan hidayah, sehingga memungkinkan mereka berada dalam jalan yang lurus.
Sebaliknya, orang-orang kafir adalah kelompok manusia yang tertutup dari hidayah-Nya, dan berada dalam jalan yang sesat. Hal ini sesuai dengan firman Allah yang disebutkan dalam QS An-Nisa 4:101,
ุงูู†ู‘ูŽ ุงู„ู’ูƒูฐููุฑููŠู’ู†ูŽ ูƒูŽุงู†ููˆู’ุง ู„ูŽูƒูู…ู’ ุนูŽุฏููˆู‘ู‹ุง ู…ู‘ูุจููŠู’ู†ู‹ุง
ADVERTISEMENT
Kafir, selain dinyatakan sesat juga termasuk manusia yang paling merugi dalam hidupnya diakibatkan kesia-siaan perbuatannya, sementara mereka menyangka bahwa mereka telah berbuat sebaik-baiknya.
Hal itu diakibatkan mereka telah kufur terhadap ayat-ayat Allah dan perjumpaan dengan-Nya, sehingga hapuslah amalan-amalan mereka, bahkan tidak ditegakkannya timbangan amal.
Ayat Al-quran yang menjelaskan lawan kata kafir adalah surat Ibrahim, Al Baqarah, dan An-Nisa. Dalam bahasa Indonesia, istilah ini telah digunakan sesuai dengan Al-quran itu sendiri.(DK)