Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.94.0
Konten dari Pengguna
Makna Lagu Energy Tyla Jane tentang Mencintai Diri Sendiri
9 Oktober 2024 17:22 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Energy adalah lagu hits yang dinyanyikan oleh penyanyi sekaligus pencipta lagu asal Australia, Tyla Jane. Makna lagu Energy Tyla Jane yang dalam berhasil mendapat tempat di hati para pendengarnya.
ADVERTISEMENT
Cinta menjadi sumber inspirasi pada banyak lagu. Umumnya, lagu bertemakan cinta berbicara tentang hubungan sepasang kekasih dan problematikanya.
Makna Lagu Energy Tyla Jane tentang Pentingnya Self-Love
Single Energy telah dirilis pada tahun 2021 lalu. Berkat makna lagu Energy Tyla Jane yang positif, musiknya masih terus diperdengarkan hingga saat ini.
Berbeda dengan lagu cinta lainnya, Tyla Jane ingin mengajak pendengarnya untuk menyadari pentingnya self-love . Mencintai diri sendiri merupakan bagian dari pendewasaan hidup.
Berdasarkan buku Self-Love Dictionary, Josephine Wijaya (2024:13), self-love merupakan keadaan apresiasi terhadap diri sendiri. Self-love tumbuh dari tindakan-tindakan yang mendukung pertumbuhan fisik, psikologis, dan spiritual.
Tyla memulai konsep cinta pada diri sendiri dengan mengumpulkan energi. Ia pun kini meluangkan waktunya untuk menjaga kesehatan dengan berolahraga.
ADVERTISEMENT
Tyla pun memberanikan diri untuk membuang hal-hal toksik dan drama yang selama ini ada di kehidupannya. Tak lupa ia mengucapkan mantra agar hidupnya sukses dan bersinar, setelah mulai menjaga dan memperhatikan diri sendiri.
Tyla juga lebih giat bekerja untuk mewujudkan impian dan cita-citanya. Bahkan ia mulai menabung agar kondisi finansialnya dapat terjamin.
Mencintai diri sendiri artinya juga merawat diri. Hal itu juga dilakukannya dengan rutin menggunakan skincare, agar wajahnya bercahaya dan dapat dilihat dari bulan.
Tyla pun kini lebih mendekatkan diri kepada Tuhan. Ia bersyukur atas pencapaian dan kedewasaannya hari ini, setelah sebelumnya hidupnya berantakan karena cinta.
Tyla juga tak lupa bersenang-senang untuk membahagiakan dirinya sendiri. Ia makan enak, minum kopi, dan melakukan hal-hal yang disukainya.
ADVERTISEMENT
Lirik Lagu Energy Tyla Jane
Untuk dapat memahami maknanya dengan jelas, berikut adalah lirik lagu Energy Tyla Jane yang dikutip dari musixmatch.com.
And it's all because I'm working on my energy
Cleanin' up, I'm taking care of I, myself and me
Drinkin' coffee, take a sip, they say I'm sparkling
Manifest that, write it down, you know it's happening
Working on my dream life (you know that I'm successful)
Yeah, my bank account be real fine (you know I got it stacked up)
Got my skincare, yeah, I glow shine (you can see me from the moon)
From the moon, yeah
How you been wastin' your time?
Yeah, you worried 'bout the way I've been ridin' this vibe
Only interested in doing the things that I like
ADVERTISEMENT
And the things I like are me
'Cause last year was a mess, but I'm growing up
Thanking God that I'm so blessed
Yeah, He showed me love
Said, "Girl, don't cheat yourself on this, get your glow up"
And I eat anything that I want
I got a belly, got a booty, got that dun-duh-dun
I'm on the grind, I level up, I do it just for fun
See you watching, take a picture then it lasts for long
'Cause we don't deal with drama, nah nah
You wanna hate, you gon' get karma, nah nah
We livin' big, we gon' get nah nah, nah nah
You look at me, you like ooh la la, la la
ADVERTISEMENT
Tell me where's the truth
I see fake, yeah, that won't shine through
'Cause I'll be doing me, you do you
Babe, you should do you
Switch your point of view, watch the change
Girl, it starts with you
Makna lagu Energy Tyla Jane adalah seseorang yang menerapkan konsep self-love atau mencintai diri sendiri . Self-love yaitu memperlakukan serta menerima diri dengan baik dan apa adanya.(DK)