Konten dari Pengguna

Memahami Definisi Kepemimpinan beserta Fungsinya dalam Organisasi

Berita Terkini
Penulis kumparan
3 September 2023 17:27 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Apa Definisi Kepemimpinan?   Sumber Unsplash/Jehyun Sung
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Apa Definisi Kepemimpinan? Sumber Unsplash/Jehyun Sung
ADVERTISEMENT
Pemimpin berperan penting untuk membantu organisasi dalam mencapai tujuannya. Lanta, apa definisi kepemimpinan yang baik itu?
ADVERTISEMENT
Kemampuan kepemimpinan dan keterampilan dalam mengarahkan merupakan faktor penting dalam organisasi. Banyak organisasi yang tampaknya akan bangkrut, tetapi bangkit lagi setelah pemimpinnya diganti.

Apa Definisi Kepemimpinan? Pahami Penjelasannya

Ilustrasi Apa Definisi Kepemimpinan? Sumber Unsplash/Markus Spiske
Para peneliti sosial telah mendefinisikan kepemimpinan dalam berbagai macam cara yang berbeda. Dikutip dari buku Kepemimpinan dalam Perspektif Organisasi, Sutarto Wijono (2018:2), berikut adalah penjelasan untuk pertanyaan apa definisi kepemimpinan.
ADVERTISEMENT

Fungsi Kepemimpinan dalam Organisasi

Ilustrasi Apa Definisi Kepemimpinan? Sumber Unsplash/Natalie Pedigo
Fungsi kepemimpinan menyangkut cara penyelesaian, informasi, dan pendapat dalam mencapai tujuan. Berdasarkan buku Teori dan Implementasi Kepemimpinan Strategis, Tri Cicik (2021:15), fungsi kepemimpinan adalah sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Apa definisi kepemimpinan? Kepemimpinan merupakan suatu usaha kegiatan dari seorang pemimpin untuk dapat merealisasikan tujuan individu ataupun tujuan organisasi.(DK)