Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Mengenal Elipsis, Salah Satu Majas dalam Bahasa Indonesia
28 April 2023 20:48 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Elipsis adalah salah satu majas dalam bahasa Indonesia. Penulisan atau percakapan akan makin berwarna dan menarik jika menggunakan banyak variasi. Penggunaan variasi dalam berbahasa membutuhkan pengetahuan dan latihan.
ADVERTISEMENT
Istilah majas mungkin jarang terdengar dalam percakapan sehari-hari, kecuali yang sedang membahasa pelajaran bahasa Indonesia. Untuk menyegarkan kembali ketrampilan penggunaan majas elipsis, simak pembahasannya dalam artikel ini.
Elipsis Adalah Salah Satu Majas dalam Bahasa Indonesia
Dikutip dari Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI) dan Pembentukan Istilah, Tim BIP (2021:168-169), majas elipsis merupakan bagian dari majas penegasan. Majas penegasan dimaksudkan untuk menegaskan suatu hal pada lawan bicara.
Sedangkan pengertian majas elipsis adalah majas atau gaya bahasa yang menghilangkan unsur dalam kalimat. Penghilangan unsur tersebut harus tetap membuat kalimat bisa dipahami.
Dalam buku tersebut dicontohkan sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Contoh Majas Elipsis
Dalam bahasa Indonesia, sebuah kalimat tidak harus dituliskan secara lengkap. Yang utama adalah makna dalam kalimat tersebut tersampaikan karena termasuk dalam kalimat yang lazim diucapkan.
Penggunaan majas elipsis harus lazim atau dipahami oleh kedua belah pihak sehingga makna kalimat tidak menggantung. Contoh kalimat yang tidak lazim adalah:
Berikut adalah contoh majas elipsis yang benar:
ADVERTISEMENT
Baca juga: Pengertian dan Contoh Majas Antonomasia
Demikianlah ulasan bahwa elipsis adalah salah satu majas dalam bahasa Indonesia, berikut ulasan tentang pengertian dan contohnya. Pengetahuan tentang majas akan memperkaya gaya bahasa dalam kepenulisan maupun percakapan. (LUS)