Konten dari Pengguna

Pengamalan Pasal 29 Ayat 2 Undang-Undang Dasar NRI Tahun 1945

Berita Terkini
Penulis kumparan
30 November 2023 17:31 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Pengamalan Pasal 29 ayat 2 Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Sumber: pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Pengamalan Pasal 29 ayat 2 Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Sumber: pexels.com
ADVERTISEMENT
Salah satu pengamalan Pasal 29 ayat 2 Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah menjamin kebebasan bagi tiap warga negaranya untuk memilih agama dan kepercayaannya masing-masing. Artinya, setiap warga negara diberi kebebasan untuk memeluk agama dan kepercayaan yang dipilihnya.
ADVERTISEMENT
Sebagai negara multikultural dengan lebih dari satu agama resmi, tentu adanya pasal tersebut sangat membantu masyarakat Indonesia agar tetap tenang dalam menjalankan agamanya masing-masing. Selain itu, pasal tersebut juga dapat menjadi salah satu wujud menciptakan persatuan dan kesatuan bangsa.

Pengamalan Pasal 29 ayat 2 Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945

Pengamalan Pasal 29 ayat 2 Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Sumber: pexels.com
Mengutip dari buku Ancaman Radikalisme dalam Negara Pancasila, Ignasius Jonan, Abhan, Puspitasari, dkk (hal 115), bunyi Pasal 29 ayat 2 Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah sebagai berikut.
Secara umum, makna dari bunyi pasal tersebut adalah pemerintah wajib memberi perlindungan kepada setiap warga negara untuk merdeka dalam memeluk agamanya masing-masing. Termasuk di dalamnya juga untuk menjalankan ibadahnya.
ADVERTISEMENT
Dengan kata lain, warga negara mempunyai kebebasan untuk memilih agama tanpa adanya campur tangan maupun paksaan dari siapapun, termasuk pemerintah. Hal ini karena keyakinan seseorang terhadap Ketuhanan Yang Maha Esa harus dilandasi keyakinan kuat dalam hati nurani setiap individu.
Adapun beberapa pengamalan Pasal 29 ayat 2 Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah sebagai berikut.
Itu dia penjelasan tentang pengamalan Pasal 29 ayat 2 Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Semoga informasi di atas bermanfaat sekaligus mampu meningkatkan sikap toleransi antar sesama umat beragama di Indonesia. Dengan begitu, maka persatuan dan kesatuan bangsa akan terwujud. (Anne)
ADVERTISEMENT