Konten dari Pengguna

Pengertian Manajerial, Manajemen, dan Manajer

Berita Terkini
Penulis kumparan
24 Februari 2023 17:33 WIB
·
waktu baca 2 menit
clock
Diperbarui 27 Juli 2023 23:50 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Faktor yang berada dalam penguasaan pimpinan disebut manajerial (Foto: Glenn Carstens Peters | Unsplash.com)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Faktor yang berada dalam penguasaan pimpinan disebut manajerial (Foto: Glenn Carstens Peters | Unsplash.com)
ADVERTISEMENT
Faktor yang berada dalam penguasaan pimpinan disebut manajerial. Pasti kalian sudah tidak asing dengan istilah manajer, bukan? Tetapi, apakah kalian tahu apa perbedaan manajerial, manajemen, dan manajer? Ketiga istilah ini memiliki makna yang berbeda-beda. Untuk memahami perbedaannya, simak penjelasannya dalam artikel berikut ini.
ADVERTISEMENT

Faktor yang Berada dalam Penguasaan Pimpinan Disebut Manajerial

Ilustrasi Faktor yang Berada dalam Penguasaan Pimpinan Disebut Manajerial (Foto: Marek Levak | Unsplash.com)
Dikutip dari Buku Ajar Ekonomi Manajerial yang disusun oleh Sudrajat dan Suwaji (2018), manajemen artinya adalah pengelolaan sesuatu dengan baik. Manajerial juga berarti bagaimana membuat proses, keputusan, dan menjalankan suatu kegiatan untuk mencapai tujuan tertentu.
Manajerial juga bisa diartikan sebagai mencari solusi atau alternatif terbaik demi mencapai tujuan tertentu. Faktor yang berada dalam penguasaan pimpinan disebut manajerial. Seorang pemimpin wajib untuk memiliki kemampuan manajerial.
Kemampuan manajerial merupakan suatu keterampilan dalam mengorganisir, memimpin, dan mengelola pekerjaan atau tim. Oleh karena itu, pimpinan atau manajer wajib menguasai kemampuan ini agar semua tugas dan masalah yang timbul bisa diselesaikan dengan baik.
ADVERTISEMENT
Selain itu, kemampuan ini juga membantu pemimpin untuk menciptakan alur kerja yang baik dengan rekan kerja dan bawahannya (slot gacor). Kemampuan manajerial bisa dikembangkan dengan pengalaman atau dengan membaca buku dan mengikuti pelatihan.

Manajemen

Lalu, apa itu manajemen? Merujuk pada Pengantar Manajemen dan Bisnis yang disusun oleh Lataruva (2022), berikut ini pengertian manajemen menurut para ahli:
ADVERTISEMENT

Manajer

Dilansir dari kbbi.kemdikbud.go.id, manajer memiliki arti sebagai berikut:
Sekian penjelasan tentang pengertian manajerial, manajemen, dan manajer. Semoga bermanfaat. (KRIS)