Konten dari Pengguna

Penjelasan Hubungan Peran Rumah Tangga Konsumen dan Produsen

Berita Terkini
Penulis kumparan
2 Februari 2023 18:50 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Hubungan Peran Rumah Tangga Konsumen dan Produsen. (Foto: finelightarts by https://pixabay.com/id/)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Hubungan Peran Rumah Tangga Konsumen dan Produsen. (Foto: finelightarts by https://pixabay.com/id/)
ADVERTISEMENT
Penjelasan mengenai hubungan peran rumah tangga konsumen dan rumah tangga produsen dengan bagan siklus perekonomian dua sektor akan dibahas dalam artikel ini.
ADVERTISEMENT
Tahukah kamu terdapat pihak-pihak yang khusus melakukan kegiatan produksi dan konsumsi dalam kegiatan ekonomi? Faktanya kegiatan-kegiatan ekonomi tersebut dilakukan oleh berbagai pelaku ekonomi. Dalam ilmu ekonomi, pelaku ekonomi terdiri dari rumah tangga keluarga, rumah tangga perusahaan, pemerintah, dan masyarakat luar negeri.
Nah, artikel kali ini akan membahas lebih spesifik mengenai peran rumah tangga sebagai pelaku ekonomi dalam hubungan antara peran rumah tangga konsumen dan produsen.

Hubungan Peran Rumah Tangga Konsumen dan Rumah Tangga Produsen

Ilustrasi Hubungan Peran Rumah Tangga Konsumen dan Produsen. (Foto: kaboompics by https://pixabay.com/id/)
Dikutip dari buku Ekonomi Pelajaran IPS Terpadu untuk SMP yang ditulis oleh Mohammad Yasin & Sri Ethicawati (2007: 12), rumah tangga merupakan unit ekonomi yang paling kecil.
ADVERTISEMENT
Rumah tangga menjadi pemilik atau sebagai penyedia jasa dari berbagai faktor produksi. Faktor produksi yang dimiliki oleh rumah tangga kemudian akan digunakan oleh perusahaan untuk menghasilkan barang dan jasa.
Kegiatan ekonomi yang dilakukan di dalam rumah tangga mencakup produksi dan juga konsumsi. Berikut penjelasan masing-masing peran:
ADVERTISEMENT
Kegiatan ekonomi bertujuan untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia, menentukan prioritas kebutuhan, dan mempertimbangkan untung rugi dari pilihan kegiatan ekonomi tersebut.
Oleh karena itu, terdapat hubungan peran rumah tangga konsumen dan rumah tangga produsen dengan bagan siklus perekonomian dua sektor. Semoga informasi tersebut bermanfaat! (CHL)