Konten dari Pengguna

Penjelasan Kode Kehormatan Pramuka Penegak Lengkap

Berita Terkini
Penulis kumparan
27 Agustus 2023 17:38 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Apa Kode Kehormatan Pramuka Penegak, Foto: Unsplash/vistoff.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Apa Kode Kehormatan Pramuka Penegak, Foto: Unsplash/vistoff.
ADVERTISEMENT
Pramuka adalah salah satu kegiatan ekstrakurikuler yang wajib di setiap jenjang sekolah. Setiap tingkatan atau jenjang memiliki kode kehormatannya sendiri. Lalu apa kode kehormatan Pramuka Penegak itu?
ADVERTISEMENT
Sebelum mengetahuinya, pengertian kode kehormatan perlu diketahui dulu. Jadi, kode kehormatan Pramuka merupakan standar yang berlaku dalam kehidupan Pramuka. Kode ini merupakan komitmen pribadi terhadap pendidikan Kepramukaan.

Kode Kehormatan Pramuka Penegak

Ilustrasi Apa Kode Kehormatan Pramuka Penegak, Foto: Unsplash/peakSTOCK.
Kode kehormatan ini terdiri atas janji yang disebut Satya Pramuka dan ketentuan moral yang disebut Darma Pramuka.
Dikutip dari buku Panduan Wajib Pramuka Superlengkap karya Jaenudin Yusup dan Tini Rustini (2022), Satya Pramuka diucapkan secara sukarela dan digunakan untuk mengembangkan spiritual, emosional, sosial dan intelektual tiap anggota gerakan pramuka.
Sedangkan Darma Pramuka merupakan nilai dasar untuk pembinaan serta pengembangan akhlak mulia. Satya Pramuka berisikan janji anggota Pramuka, dan Darma Pramuka berisikan tentang ketentuan moral.
Kode kehormatan ini didasarkan pada golongan usia dan kondisi jasmani dan rohaninya, seperti Pramuka Penegak. Golongan Pramuka Penegak berusia sekitar 16 tahun sampai 20 tahun. Lantas, apa kode kehormatan Pramuka Penegak? Berikut penjelasannya.
ADVERTISEMENT

a. Trisatya

b. Dasadarma

Pramuka itu:

Macam-Macam Kode Kehormatan Pramuka

Ilustrasi Apa Kode Kehormatan Pramuka Penegak, Foto: Unsplash/pepifoto.
Kode kehormatan Pramuka dibagi menjadi empat macam. Berikut beberapa macam kode kehormatan Pramuka selain Penegak.

1. Kode Kehormatan Pramuka Siaga (usia 7-10 tahun)

a. Dwisatya
b. Dwidarma
ADVERTISEMENT

2. Kode Kehormatan Pramuka Penggalang (usia 11-15 tahun)

a. Trisatya
b. Dasadarma
Pramuka itu:

3. Kode Kehormatan Pramuka Pandega (usia 21-25 tahun)

a. Trisatya
b. Dasadarma
Pramuka itu:
ADVERTISEMENT
Itulah kode kehormatan Pramuka Penegak dan golongan lainnya yang wajib dihafalkan oleh anggota Pramuka. Jangan lupa bahwa kode kehormatan ini dibagi berdasarkan usia dan kondisi jasmani rohani anggotanya. (Umi)