Salah Satu Janji Pramuka yaitu Patuh dan Suka Bermusyawarah, Ini Penjelasannya

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
25 Mei 2024 17:08 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Salah Satu Janji Pramuka yaitu Patuh dan Suka. Sumber: Unsplash/septian akbar
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Salah Satu Janji Pramuka yaitu Patuh dan Suka. Sumber: Unsplash/septian akbar
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Gerakan Pramuka mempunyai berbagai macam ajaran yang perlu dipahami dan diterapkan oleh setiap anggotanya. Contoh ajaran tersebut adalah Dasa Darma Pramuka atau Janji Pramuka. Salah satu Janji Pramuka, yaitu patuh dan suka bermusyawarah.
ADVERTISEMENT
Janji tersebut mencerminkan bahwa anggota Pramuka memiliki sikap patuh dan mengedepankan musyawarah dalam mencari keputusan atau kesepakatan bersama. Selain janji itu, masih ada unsur lain yang termasuk Dasa Darma Pramuka.

Salah Satu Janji Pramuka, yaitu Patuh dan Suka Bermusyawarah

Ilustrasi Salah Satu Janji Pramuka yaitu Patuh dan Suka. Sumber: Unsplash/Mufid Majnun
Gerakan Pramuka merupakan gerakan kepanduan yang terdapat di banyak negara, termasuk Indonesia. Gerakan Pramuka di Indonesia bahkan telah berbadan hukum
Dikutip dari buku berjudul Buku Panduan Pramuka Siaga, Dani dan Budi (2015: 38), Gerakan Pramuka merupakan satu-satunya wadah (organisasi) berbadan hukum yang berhak menyelenggarakan kepramukaan di Indonesia.
Layaknya sebuah organisasi, Pramuka mempunyai ajaran dan nilai-nilai positif. Ajaran dan nilai-nilai positif tersebut mencakup banyak hal. Contohnya Dasa Darma atau Janji Pramuka.
Salah satu Janji Pramuka, yaitu patuh dan suka bermusyawarah. Janji tersebut tercantum dalam poin keempat dalam Dasa Darma Pramuka dan memuat makna penting. Maknanya adalah anggota Pramuka memiliki sikap patih serta suka melakukan musyawarah.
ADVERTISEMENT

Isi Dasa Darma Pramuka

Ilustrasi Salah Satu Janji Pramuka yaitu Patuh dan Suka. Sumber: Unsplash/Husniati Salma
Patuh dan suka bermusyawarah merupakan unsur penting dalam Dasa Darma Pramuka. Selain itu, masih banyak unsur penting lain karena Dasa Darma Pramuka mencakup sepuluh poin.
Dikutip dari buku berjudul Buku Lengkap Pramuka Khusus Siaga & Penggalang, Astutiningrum dan Sherly (2017: 32), berikut adalah isi Dasa Darma Pramuka.
Setelah menyimak pemaparan di atas, jelas bahwa salah satu Janji Pramuka yaitu patuh dan suka bermusyawarah. Selain unsur tersebut, masih ada unsur penting yang memuat nilai positif dalam Dasa Darma Pramuka. (AA)
ADVERTISEMENT