Konten dari Pengguna

Sebutkan Benda Berbentuk Kubus! 10 Contoh yang Sering Dijumpai

Berita Terkini
Penulis kumparan
14 April 2024 17:39 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi sebutkan benda berbentuk kubus - Sumber: pixabay.com/wilhei
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi sebutkan benda berbentuk kubus - Sumber: pixabay.com/wilhei
ADVERTISEMENT
Sebutkan benda berbentuk kubus! Pertanyaan ini akan mudah sekali dijawab, karena memang ada banyak sekali benda berbentuk kubus yang bisa ditemui dalam kehidupan sehari-hari.
ADVERTISEMENT
Bentuk kubus adalah sebuah bentuk geometri tiga dimensi yang termasuk dalam kategori polihedra. Kubus merupakan jenis prisma segi enam yang semuanya berupa persegi. Dalam matematika, kubus disebut sebagai hexahedron yang berarti memiliki enam sisi.

Sebutkan Benda Berbentuk Kubus!

Ilustrasi sebutkan benda berbentuk kubus - Sumber: pixabay.com/domenicblair
Berdasarkan Buku Kurikulum 2013: Buku Guru BG Matematika K13 Revisi 2019/2020 untuk Kelas 5 SD/MI, Buku Kurikulum 2013 Revisi, (2019), kubus memiliki enam sisi yang identik, yang setiap sisinya adalah persegi.
Selain itu, kubus juga memiliki 12 rusuk, dengan setiap empat rusuk yang bertemu pada sudutnya sama panjang. Dengan setiap sudut internal pada setiap sisi kubusnya adalah sebesar 90 derajat.
Jika diminta untuk sebutkan benda berbentuk kubus, inilah beberapa pilihan jawabannya.
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Demikian untuk menjawab pertanyaan sebutkan benda berbentuk kubus. Contoh benda-benda berbentuk kubus ini terdapat di berbagai aspek kehidupan, dari permainan hingga perabot rumah tangga dalam penggunaan sehari-hari. (DNR)