Konten dari Pengguna

Soal dan Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 14 sebagai Panduan Siswa

Berita Terkini
Penulis kumparan
21 Juli 2023 23:01 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 14, Sumber: Unsplash/National Cancer Institute
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 14, Sumber: Unsplash/National Cancer Institute
ADVERTISEMENT
Bahasa Inggris ialah bahasa internasional sehingga perlu dipelajari oleh siswa kelas 9 agar bisa bersaing kelak. Namun terkadang siswa masih ragu apakah pemahamannya sudah benar. Maka dari itu, kunci jawaban Bahasa Inggris kelas 9 halaman 14 diperlukan.
ADVERTISEMENT
Kunci jawaban ini bisa dijadikan panduan untuk mencocokkan jawabannya sendiri. Jika ada jawaban yang salah, maka siswa bisa memahami kekurangannya dan memperbaikinya.

Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 14

Ilustrasi Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 14, Sumber: Unsplash/Ivan Aleksic
Inilah kunci jawaban Bahasa Inggris kelas 9 halaman 14 yang dilanjutkan sampai halaman 15 dan soalnya dikutip dari buku Bahasa Inggris Think Globally Act Locally Kelas IX SMP/MTs, Siti Wachidah, dkk (2018: 14-15).

Situation 2

Lina has just finished drawing a picture of Mrs. Ani, her English teacher. She will present it to her on her birthday. Siti praises the picture and she’s sure that Mrs. Ani will like it.
Siti: “…..”
Lina: “Thanks. I hope so, too.”
Jawaban: “What a beautiful drawing! Good job! I’m pretty sure that Mrs. Ani will like it.”
ADVERTISEMENT

Situation 3

Udin has just finished making fried tofus for his friends. Dayu says that they look yummy and she’s sure that everybody will like them.
Dayu: “….”
Udin: “Thank you. I hope so, too.”
Jawaban: “Hmm, the tofus look yummy! I’m sure that everyone will like them.”

Situation 4

Beni has just finished mopping the floor of the health unit. Mr. Dani praises him. He also thanks him for that.
Mr. Dani: “….”
Beni: “You are welcome.”
Jawaban: “What a diligent student! Thank you for mopping the floor. It looks so clean!”

Situation 5

Siti has just finished practicing singing. She will sing in the celebration of Kartini Day. Dayu praises her that she sings like a real singer and she will get a big around of applause for that.
ADVERTISEMENT
Dayu: “….”
Siti: “Thank you. That’s very nice of you.”
Jawaban: “Wow! You sing like a real singer. I’m certain that you will get a big around of applause.”
Jawaban siswa bisa saja berbeda dengan kunci jawaban Bahasa Inggris kelas 9 halaman 14 ini. Hal tersebut diperbolehkan selama masih sesuai karena soal-soal di atas merupakan pertanyaan terbuka. (LOV)