Konten dari Pengguna

Soal dan Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 87 Kurikulum Merdeka

Berita Terkini
Penulis kumparan
16 Oktober 2024 17:33 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi kunci jawaban bahasa inggris kelas 9 halaman 87 kurikulum merdeka - Sumber: unsplash.com/@kyledevaras
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi kunci jawaban bahasa inggris kelas 9 halaman 87 kurikulum merdeka - Sumber: unsplash.com/@kyledevaras
ADVERTISEMENT
Kunci jawaban Bahasa Inggris kelas 9 halaman 87 Kurikulum Merdeka berisi materi susunan atau konstruksi kalimat. Konstruksi kalimat dalam bahasa Inggris adalah cara kata-kata disusun untuk membentuk kalimat yang memiliki makna dan mengikuti aturan tata bahasa.
ADVERTISEMENT
Kemampuan menyusun kalimat dengan benar sangat penting dalam penulisan. Memahami konstruksi bahasa Inggris membantu siswa menulis esai, laporan, atau surat dengan struktur yang baik, sehingga pesan yang ingin disampaikan lebih mudah dipahami oleh pembaca.

Pembahasan Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 87 Kurikulum Merdeka

Ilustrasi kunci jawaban bahasa inggris kelas 9 halaman 87 kurikulum merdeka - Sumber: pixabay.com/libellule789
Berdasarkan buku Kontruksi Kalimat Bahasa Inggris, Retno Rianti, (2020), konstruksi bahasa, seperti tata bahasa (grammar) dan struktur kalimat, adalah fondasi yang diperlukan untuk berkomunikasi dengan jelas dan efektif. Dengan memahaminya, siswa dapat menyampaikan ide dan perasaan mereka tanpa kebingungan.
Inilah pembahasan soal dan kunci jawaban Bahasa Inggris kelas 9 halaman 87 Kurikulum Merdeka dengan materi konstruksi kalimat tanya.
b. Construct Questions with The Words Provided Below. Number one Has Been Done for You.
ADVERTISEMENT
1. She/go/for a school trip/last month
Jawaban: Did she go for a school trip last month?
2. Where/the students/go/for a school trip
Jawaban: Where did the students go for a school trip?
3. What/they/see/at the National park
Jawaban: What did they see at the National park?
4. How/they/go/to the national park
Jawaban: How did they go to the national park?
5. They/take notes/about the plants
Jawaban: Did they take notes about the plants?
6. When/they/finish/the trip
Jawaban: When did they finish the trip?
Konstruksi kalimat yang tepat membantu mencegah ambiguitas dan kebingungan dalam komunikasi. Susunan kata yang benar juga membantu penutur menyampaikan maksudnya secara akurat. Itulah sebabnya siswa sebaiknya dapat menyusun kalimat tanya tersebut dengan tepat dan benar.
ADVERTISEMENT
Demikian pembahasan soal dan kunci jawaban Bahasa Inggris kelas 9 halaman 87 Kurikulum Merdeka. Ketika siswa memiliki pemahaman yang baik tentang konstruksi bahasa Inggris, mereka akan lebih percaya diri dalam berbicara dan menulis.