Konten dari Pengguna

Struktur Organisasi Gerakan Pramuka beserta Tugas-Tugasnya

Berita Terkini
Penulis kumparan
11 Agustus 2023 18:56 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Struktur Organisasi Gerakan Pramuka. Sumber: Pexels/cottonbro studio
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Struktur Organisasi Gerakan Pramuka. Sumber: Pexels/cottonbro studio
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Struktur organisasi Gerakan Pramuka merupakan materi yang perlu setiap anggota Pramuka ketahui. Pasalnya, materi itu akan membantu anggota Pramuka untuk mengenal nama serta tugas dari setiap bagian dalam organisasi Gerakan Pramuka.
ADVERTISEMENT
Pengenalan tersebut nantinya dapat membuat anggota Pramuka lebih memahami pihak yang bertanggung jawab dari suatu kegiatan. Misalnya, memahami bahwa gugus depan memiliki tanggung jawab untuk menyelenggarakan administrasi.

Bagian dalam Struktur Organisasi Gerakan Pramuka

Ilustrasi Struktur Organisasi Gerakan Pramuka. Sumber: Pexels/cottonbro studio
Struktur organisasi Gerakan Pramuka terdiri dari banyak bagian. Dikutip dari buku Struktur Organisasi Gerakan Pramuka dan Susunan Pengurus Kwarnas, Sugiarto, dkk. (2021: 2), berikut adalah rincian nama-nama bagian dalam organisasi Gerakan Pramuka.

1. Majelis Pembimbing

Majelis pembimbing adalah badan yang bertugas memberikan bimbingan serta bantuan kepada kwartir, gugus depan, dan satuan karya Pramuka.

2. Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)

Badan Pemeriksa Keuangan atau BPK merupakan badan independen yang dibentuk oleh Musyawarah Gerakan Pramuka dan bertanggung jawab kepadanya.

3. Kwartir dan Koordinator Gugus Depan

Kwartir dan koordinator gugus depan merupakan perangkat serta mekanisme kerja untuk mencapai tujuan Gerakan Pramuka.
ADVERTISEMENT

4. Satuan Karya Pramuka (Saka)

Satuan Karya Pramuka atau Saka merupakan wadah kegiatan kepramukaan untuk meningkatkan pengetahuan, kemampuan, dan keterampilan peserta didik dalam wawasan tertentu.

Tugas-Tugas dari Setiap Bagian Gerakan Pramuka

Ilustrasi Struktur Organisasi Gerakan Pramuka. Sumber: Pexels/EKATERINA BOLOVTSOVA
Setiap bagian organisasi tentu memiliki tugas yang berbeda-beda. Demikian pula dengan bagian-bagian dalam organisasi Gerakan Pramuka.
Berikut adalah penjelasan ringkas mengenai tugas dari masing-masing bagian dalam struktur organisasi Pramuka.

1. Tugas Majelis Pembimbing

Tugas majelis pembimbing dalam Gerakan Pramuka, yaitu:

2. Tugas Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)

Tugas BPK dalam Gerakan Pramuka, yaitu:

3. Kwartir

Tugas kwartir dalam Gerakan Pramuka, yaitu:
ADVERTISEMENT

4. Gugus Depan

Tugas gugus depan dalam Gerakan Pramuka, yaitu:

5. Satuan Karya Pramuka (Saka)

Tugas saka dalam Gerakan Pramuka, yaitu:
Berdasarkan ulasan ringkas tentang struktur organisasi Gerakan Pramuka, dapat dipahami bahwa setiap bagian memiliki tugas masing-masing. Perbedaan tugas tersebut tentunya untuk menjaga efektivitas dan efisiensi organisasi Gerakan Pramuka. (AA)