Konten dari Pengguna

Surat Al Ashr Latin, Arab, dan Kandungannya Lengkap

Berita Terkini
Penulis kumparan
19 Juli 2021 18:42 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Surat Al Ashr dalam Alquran. Foto: dok. https://pixabay.com/
zoom-in-whitePerbesar
Surat Al Ashr dalam Alquran. Foto: dok. https://pixabay.com/
ADVERTISEMENT
Alquran yang berlaku sebagai pedoman hidup umat Islam mengandung ratusan surat dan ribuan ayat yang bermanfaat bagi manusia. Salah satu surat yang memiliki kandungan yang luar biasa adalah surat Al Ashr. Untuk dapat mengetahui isi dan kandungan surat istimewa tersebut, berikut ulasan singkat surat Al Ashr Latin, Arab dan terjemahannya.
ADVERTISEMENT

Surat Al Ashr Latin Lengkap dengan Arab dan Terjemahan serta Kandungannya

Sebagai salah satu surat pendek dalam Alquran, surat Al Ashr memiliki kandungan yang luar biasa di dalamnya. Diambil dari namanya yang bermakna waktu atau masa , surat Al Ashr menjelaskan betapa meruginya manusia yang menyia-nyiakan waktu dan juga tidak mau beramal sholih.
Untuk lebih jelasnya, berikut ini adalah surat Al Ashr Latin lengkap dengan Arab dan terjemahannya untuk Anda pahami:
Surat Al Ashr dalam Alquran. Foto: dok. https://pixabay.com/
Dari pemaparan surat Al Ashr latin, Arab dan terjemahannya, disimpulkan bagaimana seorang manusia sebagai orang yang merugi karena menyia-nyiakan waktu, bagaimana menjadi sebaik-baiknya orang, yaitu dengan cara memperbanyak amal sholih dan saling menasihati satu sama lain dalam kebaikan.
ADVERTISEMENT
Kandungan surat yang diturunkan di Makkah ini juga disebutkan secara detail dalam buku berjudul Buku Pintar Agama Islam SD Kelas 4, 5, & 6 yang disusun oleh M. Syafi'ie el-Bantanie, ‎Seno Teguh Pribadi (2013:80), tentang pentingnya memanfaatkan waktu dengan baik, penegasan bahwa manusia yang tidak memanfaatkan waktu dengan baik adalah orang-orang yang merugi, orang-orang yang beruntung adalah orang-orang yang beriman, mengerjakan kebaikan, saling menasehati dalam kebenaran dan kesabaran.
Demikian ulasan surat Al Ashr latin dan terjemahan serta kandungan isinya untuk meningkatkan pemahaman ilmu agama dan menambah keimanan. Semoga kita dapat selalu menjadi hamba Allah yang memanfaatkan waktu yang dimiliki dan memperbanyak amal sholih dalam keseharian kita. (DAP)