Konten dari Pengguna

Contoh Soal Penjumlahan dengan Metode Maju, Bersusun dan Pasangan Bilangan

16 Desember 2023 17:54 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara penjumlahan dengan metode maju, bersusun dan pasangan bilangan. Sumber: pexels/magda ehlers
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara penjumlahan dengan metode maju, bersusun dan pasangan bilangan. Sumber: pexels/magda ehlers
ADVERTISEMENT
Dalam jenjang Sekolah Dasar (SD), mulai dipelajari cara penjumlahan dengan metode maju, bersusun dan pasangan bilangan. Cara ini dikenalkan agar matematika menjadi lebih mudah dipahami.
ADVERTISEMENT
Matematika akan menjadi mudah dan menyenangkan apabila diajarkan dengan cara yang sederhana. Contoh soal menjadi tambahan materi yang dapat diajarkan di rumah oleh orang tua siswa.

Cara Penjumlahan dengan Metode Maju, Bersusun dan Pasangan Bilangan

Ilustrasi Cara penjumlahan dengan metode maju, bersusun dan pasangan bilangan. Sumber: pexels/karolina grabowska
Mengutip Jurnal Pendidikan Empirisme, Drs. Daniel Agus Maryanto, (139), pengertian penjumlahan adalah operasi hitung dasar dalam Matematika dengan menjumlahkan satu angka dengan angka lainnya yang dilambangkan dengan simbol +.
Dan berikut adalah contoh soal cara penjumlahan dengan metode maju, bersusun dan pasangan bilangan:
1. Hitunglah operasi penjumlahan berikut dengan menghitung maju.
a. 12 + 3 = ....
b. 10 + 7 = ...
Jawaban:
a. 12 + 3 = 15
b. 10 + 7 = 178
ADVERTISEMENT
2. Hitunglah operasi penjumlahan bersusun di bawah ini!
a. 10
6
_____+
b. 11
5
_____+
c. 19
6
_____+
d. 16
4
_____+
Jawaban:
a. 10 + 6 = 16
b. 19 + 6 = 25
c. 11 + 5 = 16
d. 16 + 4 = 20
3. Hitunglah operasi penjumlahan berikut menggunakan pasangan bilangan.
a. 12 + 5
b. 14 + 4
Jawaban:
a. 2 + 5 = 7
10 + 7 = 17
Jadi, 12 + 5 = 17
b. 4 + 4 = 8
ADVERTISEMENT
10 + 8 = 18
Jadi, 14 + 4 = 18
4. Kira membuat 12 donat.
Upe membuat 4 donat lebih banyak dari donat Kira.
a. Berapa banyak donat yang dibuat Upe?
b. Berapa jumlah donat Kira dan donat Upe jika digabungkan?
c. Berapa selisih banyak donat Upe dan donat Kira?
Jawaban:
Diketahui:
Kira membuat 12 donat.
Upe membuat 4 donat lebih banyak dari donat Kira.
Ditanya:
a. Berapa banyak donat yang dibuat Upe?
b. Berapa jumlah donat Kira dan donat Upe jika digabungkan?
c. Berapa selisih banyak donat Upe dan donat Kira?
Solusi:
a. 12 + 4 = 16
Jadi, donat yang dibuat upe berjumlah 16.
b. 12 + 16 = 28
ADVERTISEMENT
Jadi, jumlah donat Upe dan Kira adalah 28 buah.
c. 16 - 12 = 4
Jadi, selisih donat Upe dan Kira adalah 4 buah.
5. Di atas bunga hinggap kupu-kupu merah, kuning, dan hijau.
Ada 5 kupu-kupu merah. Ada 6 kupu-kupu hijau. Banyaknya kupu-kupu kuning 2 lebihnya dari banyak kupu-kupu merah.
a. Berapa banyak kupu-kupu kuning?
b. Berapa jumlah semua kupu-kupu?
Jawaban:
Diketahui:
Di atas bunga hinggap kupu-kupu merah, kuning, dan hijau.
Ada 5 kupu-kupu merah. Ada 6 kupu-kupu hijau. Banyaknya kupu-kupu kuning 2 lebihnya dari banyak kupu-kupu merah.
Ditanya:
a. Berapa banyak kupu-kupu kuning?
b. Berapa jumlah semua kupu-kupu?
Jawaban:
a. 5 + 2 = 7
Jadi, banyaknya kupu-kuning adalah 7.
ADVERTISEMENT
b. 5 + 6 + 7 = 18
Jadi, jumlah semua kupu-kupu sebanyak 18.
Demikian uraian contoh soal cara penjumlahan dengan metode maju, bersusun dan pasangan bilangan. Semoga contoh soal ini dapat membantu dalam belajar mandiri di rumah.
(ARD)