Konten dari Pengguna

Informasi Lengkap Materi SNBT 2025 dan Jadwalnya

20 Februari 2025 21:40 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi materi snbt 2025 dan jadwalnya. Sumber: Pexels/Ludedelot
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi materi snbt 2025 dan jadwalnya. Sumber: Pexels/Ludedelot
ADVERTISEMENT
Salah satu jalur masuk perguruan tinggi negeri (PTN) adalah melalui jalur SNBT atau Seleksi Nasional Berbasis Tes. Materi SNBT 2025 dan jadwalnya perlu diketahui oleh pelajar yang hendak mengikuti ujian ini.
ADVERTISEMENT
Bagi siswa yang mendak mendaftar SNBT harus mengikuti UTBK (Ujian Tulis Berbasis Komputer) lebih dulu. Nantinya hasil UTBK itulah yang digunakan untuk mendaftar SNBT.

Ini Dia Materi SNBT 2025 dan Jadwalnya

Ilustrasi Materi SNBT 2025 dan jadwalnya. Sumber: pexels/cottonbro studio
Pelajar yang hendak melanjutkan ke PTN wajib tahu materi SNBT 2025 dan jadwalnya. Berdasarkan laman resmi https://halo-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id, materi yang diujikan di SNBT terdiri dari dua komponen dasar.
Pertama, Tes Potensi Skolastik (TPS) yang terdiri dari Penalaran Umum, Pengetahuan dan Pemahaman Umum, Pemahaman Bacaan dan Menulis, serta Pengetahuan Kuantitatif. Kedua merupakan tes Literasi yang terdiri dari Literasi dalam Bahasa Indonesia, Literasi dalam Bahasa Inggris, dan Penalaran Matematika.

1. Materi SNBT 2025

Berikut ini informasi lengkap mengenai jumlah soal tes dan waktu yang diberikan untuk mengerjakannya.
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT

2. Jadwal Pendaftaran SNBT 2025

Pendaftaran SNBT akan dimulai pada 11 hingga 27 Maret 2025. Berikut rincian jadwalnya:
Demikianlah informasi tentang materi SNBT 2025 dan jadwalnya. Persiapkan diri sebaik mungkin agar siap menghadapi ujian yang penting ini. (SASH)