Konten dari Pengguna

Jenis-Jenis Tempo dan Contoh Lagu dengan Tempo Cepat

15 Desember 2023 19:43 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh Lagu dengan Tempo Cepat. Sumber: Unsplash/Kati Hoehl
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Lagu dengan Tempo Cepat. Sumber: Unsplash/Kati Hoehl
ADVERTISEMENT
Setiap genre musik memiliki jenis-jenis tempo yang berbeda. Terdapat lagu yang memiliki tempo cepat dan lambat. Salah satu contoh lagu dengan tempo cepat adalah Rek Ayo Rek dari daerah Jawa Timur.
ADVERTISEMENT
Selain itu, masih ada banyak lagu di Tanah Air yang menggunakan tempo cepat. Tempo cepat tersebut biasanya digunakan untuk lagu-lagu yang dinamis dan riang.

Mengenal Jenis-Jenis Tempo

Ilustrasi Contoh Lagu dengan Tempo Cepat. Sumber: Unsplash/Michael Maasen
Bagi para penikmat musik pasti sudah tidak asing dengan istilah tempo. Apa yang disebut dengan tempo? Dikutip dari buku Berhasil di Semua Ulangan Harian dan Semesteran SD Kelas 2: Panduan Tepat Naik Kelas dengan Nilai Sempurna, Team Aksara Bangsa (2012), tempo adalah tanda yang digunakan untuk menyatakan cepat atau lambatnya sebuah lagu yang dinyanyikan.
Tempo merupakan salah satu hal yang paling penting dalam musik. Hal tersebut karena tempo dapat menentukan cepat atau lambatnya musik dimainkan. Jika tempo semakin tinggi, maka semakin cepat pula suatu lagu atau musik akan diputar.
ADVERTISEMENT
Pada sebuah lagu, pemain musik tidak bisa mengatur kecepatan tempo dengan asal. Terdapat alat yang digunakan untuk menghitung tempo bernama metronom.
Tempo dalam musik dapat dibagi menjadi beberapa jenis. Berikut jenis-jenis tempo dalam musik.

1. Tempo Lambat

Tempo lambat pada umumnya digunakan oleh lagu dengan lirik lagu yang syahdu hingga sedih. Jenis-jenis tempo lambat yaitu:

2. Tempo Sedang

Tempo sedang pada musik dapat menandaka lirik dan mood yang menyenangkan atau megah. Tipe atau jenis tempo ini antara lain:

3. Tempo Cepat

Pada sebuah lagu, tempo cepat biasanya menjadi pertanda jika lirik lagu atau mood-nya menyenangkan. Tempo musik yang cepat dapat membangkitakan semangat para pendengar. Tempo cepat dapat dibagi lagi menjadi empat jenis antara lain:

5 Contoh Lagu dengan Tempo Cepat di Indonesia

Ilustrasi Contoh Lagu dengan Tempo Cepat. Sumber: Unsplash/Valentino Funghi
Indonesia memiliki beragam lagu daerah yang tersebar dari Sabang hingga Merauke. Lagu daerah tersebut memiliki jenis tempo yang berbeda-beda. Berikut contoh lagu dengan tempo cepat yang wajib diketahui.
ADVERTISEMENT
Demikianlah penjelasan tentang jenis-jenis tempo dan juga contoh lagu dengan tempo cepat. Selain itu masih banyak contoh lagu lainnya yang menggunakan tempo cepat. Pada musik modern, biasanya tempo cepat dapat didengar pada genre rock dan R&B. (FAR)