Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.90.0
Konten dari Pengguna
Sejarah Masa Kejayaan Kerajaan Majapahit dan Peninggalannya
30 Agustus 2021 19:33 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Dalam sejarah Indonesia, Kerajaan Majapahit adalah salah satu kerajaan besar dan Berjaya di Pulau Jawa. Kerajaan ini memiliki masa kejayaan pada abad ke-14 dengan puncak kejayaan pada masa pemerintahan Prabu Hayam Wuruk dan sang Mahapatih Gajah Mada. Kisah kejayaan Majapahit tertulis dalam kitab Nagarakretagam (Desawarnana) karya Mpu Prapanca pada tahun 1365.
ADVERTISEMENT
Sejarah Masa Kejayaan Kerajaan Majapahit dan Peninggalannya
Dikutip dari buku Hikayat Majapahit, kebangkitan dan keruntuhan kerajaan terbesar di Nusantara, Nino Oktorino (2020:3) berdiri antara tahun 1293 hingga sekitar 1527, Kerajaan Majapahit yang berpusat di Jawa Timur, luas wilayah kerajaannya di kepulauan Nusantara dan daratan Asia Tenggara. Memiliki 98 kerajaan bawahan, yang membentang dari Sumatra sebelah barat hingga Papua di sebelah timur.
Kerajaan Majapahit yang berada di Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto didirikan pada 1294 oleh Raden Wijaya, yang bergelar Sri Kertajasa Jayawardhana Anantawikramottunggadewa. Selama masa kejayaannya, Majapahit dipimpin oleh 12 raja, yaitu:
Setelah Mahapatih Gajah Mada dipecat dan Raja Hayam Wuruk wafat, Majapahit mengalami kemunduran dan masa-masa suram. Keturunan raja saling berselisih paham dan berebut kekuasaan.
ADVERTISEMENT
Peninggalan dari masa kejayaan Kerajaan Majapahit, ada banyak yang menyiratkan kegemilangannya sebagai kerajaan Hindu terbesar di Nusantara. Selain terkenal dengan Sumpah Palapa Gajah Mada, peninggalan lainnya berupa prasasti, seperti: