1 Ramadhan 1446 HSabtu, 01 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Cara Ubah Dekor Kamar Pria Jadi Mirip Vila yang Estetik

DIY Lifestyle
DIY, Tips and Tutorial by Melany Razita
24 Agustus 2020 14:35 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari DIY Lifestyle tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Dekor Kamar Cowok Seperti Villa | Youtube
zoom-in-whitePerbesar
Dekor Kamar Cowok Seperti Villa | Youtube
ADVERTISEMENT
Hallo semua!
Kamar adalah tempat beristirahat, oleh karena itu kamar harus dibuat senyaman mungkin agar kita tidur dengan nyenyak dan merasa betah berada disana. Menurut beberapa ahli, kualitas tidur yang baik untuk orang dewasa yaitu maksimal 8 jam perhari. Namun pada kenyataannya, banyak di antara kita yang mengalami kesulitan untuk tidur. Salah satu kunci agar kita bisa tidur dengan nyenyak adalah berada pada kamar yang nyaman. Banyak hal yang bisa kita lakukan untuk membuat kamar menjadi nyaman, mulai dari pengganti pencahayaan lampu, menggunakan pengharum ruangan yang soft dan bahkan mengubah tatanan kamarmu. Selain itu semua, satu hal yang terpenting untuk membuat kamar nyaman adalah menjaga kebersihan.
ADVERTISEMENT
Seperti yang kita ketahui bersama, kebersihan itu adalah sebagian dari iman dan sebagai umat muslim kita harus selalu menjaga kebersihan. Baik itu kebersihan badan maupun lingkungan kita. Untuk menjaga kebersihan kita memerlukan beberapa peralatan seperti sapu, pengki, dan kain pel dan untuk menjaga kebersihan kita harus menyediakan tempat sampah.
Setelah kita membuat kamar menjadi bersih, kita bisa mengganti beberapa ornamen kamar dengan ornamen-ornamen estetik seperti daun merambat dan storage rotan jangan lupa mengganti lantai menjadi motif kayu ya. Buat sahabat yang kangen liburan, dekorasi ini sangat cocok untuk sahabat karna dekorasi ini akan mengusung tema kamar mirip vila yang estetik. Tidak perlu mengeluarkan budget yang mahal untuk menyewa jasa room decoration, karna sahabat bisa membeli dan menyiapkan ornamen sesuai keinginan sahabat.
ADVERTISEMENT
Yuk langsung saja kita simak bersama-sama tips dekorasi kamar mirip villa estetik berikut ini dan mulailah berlibur di kamarmu ya sahabat. Selamat menyaksikan!
Sumber : Youtube Aziz Malik Studio