news-card-video
26 Ramadhan 1446 HRabu, 26 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Apa Tugas Seorang Management Trainee? Ini Jawabannya

Artikel yang membahas info seputar karier.
16 Maret 2025 15:36 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Dunia Karier tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Apa tugas seorang management trainee. Foto hanya ilustrasi, bukan yang sebenarnya. Sumber: Unsplash/Alvaro Reyes
zoom-in-whitePerbesar
Apa tugas seorang management trainee. Foto hanya ilustrasi, bukan yang sebenarnya. Sumber: Unsplash/Alvaro Reyes
ADVERTISEMENT
Management trainee atau biasa disingkat MT merupakan posisi yang menarik untuk dicoba bagi lulusan sarjana baru. Bagi yang berminat melamar pekerjaan dengan posisi MT, kira-kira apa tugas seorang management trainee?
ADVERTISEMENT
Calon kandidat yang ingin mendaftarkan diri pada posisi MT perlu mengetahui tugasnya terlebih dahulu sebelum terjun di dalam dunia kerja. Hal ini dilakukan supaya setidaknya calon kandidat sudah memiliki pengetahuan dasar tentang posisi yang ingin dilamar.

Apa Tugas Seorang Management Trainee? Berikut Selengkapnya

Apa tugas seorang management trainee. Foto hanya ilustrasi, bukan yang sebenarnya. Sumber: Unsplash/Kelly Sikkema
Memahami apa tugas seorang management trainee penting untuk dilakukan para calon kandidat yang hendak melamar ke posisi MT di suatu perusahaan. Dengan langkah tersebut, calon kandidat menjadi memiliki gambaran tugas yang akan dihadapi saat bekerja.
Mengutip dari Talent Management: Building Human Capital for Growth & Excellence, Darmin Ahmad Pella (2011:94), kandidat management trainee masuk sebagai peserta pelatihan baru dengan level terendah. Pada akhirnya setelah pelatihan selesai, kandidat akan menjadi bagian dari manajemen level entri.
ADVERTISEMENT
Namun, sebelum memasuki posisi manajemen MT perlu mempelajari banyak hal yang menjadi tanggung jawabnya selama pelatihan. Adapun untuk setiap perusahaan memiliki tantangan yang berbeda sehingga disesuaikan pula dengan tugasnya. Berikut tugas MT sebagai gambaran.

Syarat Menjadi Management Trainee

Apa tugas seorang management trainee. Foto hanya ilustrasi, bukan yang sebenarnya. Sumber: Unsplash/Jo Szczepanska
Untuk mendapatkan pengalaman kerja sebagai MT, calon kandidat perlu menyiapkan sejumlah persyaratan. Berikut apa saja syarat yang perlu dipenuhi untuk menjadi management trainee.
ADVERTISEMENT
Apa tugas seorang management trainee? Ada beberapa hal yang menjadi tanggung jawab MT dalam menjalankan perannya di perusahaan. Adapun sebagian besar tugasnya bersifat manajerial. (NIS)