Konten dari Pengguna

0818 Kartu Apa? Cek, Ini Provider Aslinya

23 Februari 2022 17:54 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
2
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi XL Axiata. Foto: Aulia Rahman Nugraha/Kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi XL Axiata. Foto: Aulia Rahman Nugraha/Kumparan
ADVERTISEMENT
Bagi masyarakat Indonesia yang masih mencari tahu nomor 0818 kartu apa, kode itu adalah milik provider XL. Setelah mengetahui hal tersebut, kini kamu tak perlu bingung lagi jika mendapat panggilan telepon atau SMS yang tidak dikenal dari nomor 0818.
ADVERTISEMENT
Empat angka di awal nomor pada setiap provider merupakan kode prefiks yang memudahkan setiap pengguna untuk mengetahui jenis operator bersangkutan.
Setiap provider memiliki kode prefiks yang berbeda-beda untuk mengelompokkan jenis layanannya. Selain itu, kode tersebut juga bisa digunakan sebagai penanda identitas setiap pengguna SIM card.

0818 Kartu Apa?

Untuk menjawab pertanyaan 0818 kartu apa, kode tersebut adalah milik kartu XL yang juga memiliki kode prefiks lainnya. Berikut ini daftar berbagai jenis kode prefiks yang digunakan oleh kartu XL Axiata:
ADVERTISEMENT

Daftar Kode Prefiks Operator di Indonesia

Ilustrasi kartu SIM Card. Foto: Pexels.com
Selain XL, terdapat beberapa perusahaan penyedia jasa telepon seluler di indonesia, seperti Telkomsel, Tri, Smartfren, Indosat, dan Axis. Berikut ini rincian kode prefiks setiap provider di indonesia:
1. Telkomsel
Terdapat beberapa produk kartu perdana telkomsel, yaitu kartu AS, Simpati, Loop, Halo, dan by.U. Berikut daftar kode prefiks Telkomsel yang perlu kamu ketahui:
2. Indosat
Operator seluler lain yang juga digunakan oleh masyarakat Indonesia adalah Indosat. Berikut ini daftar kode prefiks kartu Indosat yang digunakan di Indonesia:
ADVERTISEMENT
3. Tri
Masyarakat Indonesia juga ada yang menggunakan kartu operator Tri karena terbilang murah dan mudah didapatkan. Berikut ini berbagai jenis kode prefiks provider Tri yang perlu kamu ketahui:
4. Axis
Meskipun Axis dan XL sudah bergabung menjadi XL Axiata, kode prefiks mereka masih berbeda. Berikut ini adalah kode operator yang dipakai provider Axis sebagai ciri khasnya:
5. Smartfren
Daftar kode prefiks kartu Smartfren dengan jenis kartu pascabayar dan prabayar yang biasa digunakan masyarakat Indonesia, yaitu:
ADVERTISEMENT
Demikian penjelasan untuk menjawab pertanyaan mengenai nomor 0818 kartu apa dan daftar kode prefiks berbagai operator seluler di Indonesia. Semoga bermanfaat, ya!
(FNS)