Konten dari Pengguna

4 Smartwatch 10 Jutaan Terbaik, Ini Rekomendasinya

5 September 2024 16:54 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi smartwatch 10 jutaan terbaik. Foto: Pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi smartwatch 10 jutaan terbaik. Foto: Pexels.com
ADVERTISEMENT
Mencari smartwatch 10 jutaan terbaik bisa menjadi tantangan tersendiri karena ada begitu banyak pilihan di pasaran. Dengan harga 10 jutaan, smartwatch yang dilengkapi fitur-fitur unggulan seperti performa andal, desain elegan, hingga teknologi kesehatan, dan kebugaran bisa didapat.
ADVERTISEMENT
Smartwatch di kelas ini umumnya menawarkan daya tahan baterai yang lama, navigasi GPS yang akurat, serta fitur tahan air untuk berbagai kegiatan outdoor dan olahraga.

Rekomendasi Smartwatch 10 Jutaan Terbaik

Berikut rekomendasi smartwatch 10 jutaan dengan fitur yang unggul.

1. Coros Vertix Dark Rock

Coros Vertix Dark Rock. Foto: Coros Indonesia
Coros Vertix Dark Rock adalah pilihan tepat untuk yang sering beraktivitas di luar ruangan. Jam ini dirancang dengan bingkai dan bezel titanium yang ringan, tapi tetap kuat. Layar kaca safirnya anti-gores, sehingga membuat jam ini cocok untuk digunakan berbagai aktivitas berat.
Keunggulan:
ADVERTISEMENT
Harga: Rp9.900.000

2. Garmin Forerunner 955 Solar

Garmin Forerunner 955 Solar. Foto: Garmin Indonesia
Garmin Forerunner 955 Solar adalah pilihan ideal untuk pelari dan atlet triatlon. Jam ini dilengkapi lensa Power Glass™ yang bisa mengisi daya dari matahari, sehingga membuat baterainya lebih awet.
Desainnya yang ringan dan nyaman membuatnya mudah digunakan sepanjang hari, baik untuk latihan maupun aktivitas sehari-hari.
Keunggulan:
Harga: Rp9.900.000

3. Garmin Descent G1 Solar - Ocean

Garmin Descent G1 Solar - Ocean. Foto: Garmin Indonesia
Rekomendasi smartwatch 10 jutaan selanjutnya adalah Garmin Garmin Descent G1 Solar - Ocean. Ini merupakan smartwatch yang dirancang untuk menyelam dan aktivitas bawah air.
ADVERTISEMENT
Jam yang terbuat dari plastik daur ulang ini memiliki fitur pengisian tenaga surya, sehingga bisa bertahan cukup lama, bahkan untuk penyelaman yang panjang.
Keunggulan:
Harga: Rp10.799.000

4. Garmin Forerunner 965

Garmin Forerunner 965. Foto: Garmin Indonesia
Garmin Forerunner 965 adalah pilihan bagi yang berfokus pada olahraga lari dan triatlon. Layar AMOLED yang cerah menampilkan data latihan dengan jelas, dan bezel titanium ringan membuatnya nyaman dipakai.
Keunggulan:
ADVERTISEMENT
Harga: Rp10.599.000
Keempat smartwatch ini memiliki fitur unggulan yang sesuai dengan kebutuhan yang berbeda, mulai dari aktivitas outdoor, olahraga berat, hingga penyelaman. Pilih yang paling cocok untuk mendukung kegiatan sehari-hari atau petualangan Anda.
(SAI)