news-card-video
23 Ramadhan 1446 HMinggu, 23 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Daftar Harga Kue Kering Harvest 2025 Cocok untuk Lebaran

Info Produk
Menyajikan informasi seputar produk gadget hingga kendaraan yang terkini, terupdate, dan terlengkap.
22 Maret 2025 16:29 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Produk tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Harga kue kering Harvest 2025. Sumber: Pexels/陈 欣茹
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Harga kue kering Harvest 2025. Sumber: Pexels/陈 欣茹
ADVERTISEMENT
Lebaran identik dengan sajian atau hampers kue kering yang beragam. Bagi yang tidak sempat membuatnya sendiri, The Harvest menawarkan pilihan yang lezat dan beragam. Daftar harga kue kering Harvest 2025 ini dapat dijadikan informasi panduan sebelum membeli.
ADVERTISEMENT
Kue dan produknya memiliki kualitas tinggi, premium, dan rasa yang tak diragukan lagi. Tak heran, karena The Harvest saat ini merupakan jaringan toko roti & kue bergaya Eropa terbesar di Indonesia. Mereka juga telah mengantongi sertifikasi Halal sehingga konsumen tidak perlu ragu.

Simak Daftar Harga Kue Kering Harvest 2025

Ilustrasi Harga kue kering Harvest 2025. Sumber: Pexels/Angela van Oeffelen
Kue kering memiliki tekstur yang renyah, garing, dan biasanya berkuran kecil dengan porsi sekali gigit. Di The Harvest, konsumen dapat memilih variasi hampers untuk Idul Fitri maupun membelinya secara satuan.
Inilah daftar harga kue kering Harvest 2025 yang dikutip dari laman resminya harvestcake.com

1. Putri Salju

Foto adalah putri salju. Sumber: harvestcake.com
Kue Putri Salju premium The Harvest ini dibuat dengan bahan-bahan berkualitas tinggi seperti icing sugar, salt, kacang mete, dan krim selai kacang, setiap gigitan memberikan kombinasi rasa manis dan gurihnya kacang mete. Harganya adalah Rp158.000 dengan ukuran 275 gram dan dikemas dengan toples kaca yang elegan.
ADVERTISEMENT

2. Kastangel

Foto adalah kastengel. Sumber: harvestcake.com
Kastengel telah menjadi bagian dari tradisi Ramadan dan Idul Fitri di Indonesia sejak lama. Kue ini mewakili kehangatan, kebersamaan, dan kegembiraan berbagi, dibuat dengan keju Parmesan, Cheddar, dan Edam berkualitas tinggi. Harga untuk satu toples Kastengel ukuran 216 gram adalah Rp178.000.

3. Nastar

Foto adalah nastar. sumber: harvestcake.com
Satu lagi kue kering klasik khas Lebaran yaitu Nastar. Melambangkan kegembiraan dan kemenangan di hari Idul Fitri. Bahan berkualitas yang digunakan seperti susu, selai nanas yang pekat, menghasilkan cita rasa yang lezat. Untuk satu toples Nastar The Harvest, dibanderol dengan harga Rp168.000 dengan berat 220 gram.

4. Hampers Precious Lebaran 2025

Foto adalah hampers precious Lebaran 2025. sumber: harvestcake.com
Untuk pilihan selanjutnya adalah hampers yang khusus dan dapat diberikan kepada keluarga, kerabat, rekan kerja di Hari Lebaran. Di dalamnya berisikan 4 macam cookies yaitu.
ADVERTISEMENT
Harga Rp498.000
Itulah tadi informasi harga kue kering Harvest 2025 beserta hampers yang dapat dijadikan panduan sebelum menentukan pilihan. Kue ini bisa menjadi sajian dan bingkisan kepada orang terkasih saat Lebaran nanti. (DVA)