Spek Redmi Note 10S: Smartphone dengan 3 Pilihan Penyimpanan

Info Produk
Menyajikan informasi seputar produk gadget hingga kendaraan yang terkini, terupdate, dan terlengkap.
Konten dari Pengguna
19 Juni 2024 13:44 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Produk tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Spek Redmi Note 10S. Sumber: mi.co.id
zoom-in-whitePerbesar
Spek Redmi Note 10S. Sumber: mi.co.id
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Spek Redmi Note 10S menawarkan banyak pilihan kepada masyarakat terutama pada penyimpanannya. Smartphone ini hadir pada tahun 2021 dengan mengusung layar panel yang sudah berjenis super AMOLED 6,43 inch.
ADVERTISEMENT
Redmi Note 10S hadir sebagai versi upgrade dari Redmi Note 10 reguler. Smartphone jenis ini dilengkapi dengan empat kamera belakang yang berbentuk persegi panjang. Karena itu, desain pada kamera tersebut menciptakan kesan yang fresh dan modern.

Informasi Spek Redmi Note 10S

Spek Redmi Note 10S. Sumber: mi.co.id
Redmi Note 10S menawarkan 3 varian penyimpanan yaitu 6GB/64GB, 6GB/128GB, 8GB/128GB. Selain itu, smartphone ini ditunjang dengan prosesor System-on-Chip (SoC) khusus gaming yaitu MediaTek Helio G95 yang semakin memanjakan pengguna.
Pengguna juga dapat memperluas kapasitas penyimpanan mencapai 512GB pada slot microSD. Dikutip dari laman resmi Redmi yaitu mi.co.id, berikut spek Redmi Note 10S.

1. Penyimpanan dan RAM

2. Dimensi

ADVERTISEMENT

3. Layar

4. Prosesor

5. Baterai dan Pengisian Daya

6. Kamera

7. Keamanan

8. NFC

9. Tahan dari Percikan,, Air dan Debu

10. Konektivitas dan Jaringan

11. Navigasi & Pemosisian

12. Audio

13. Sensor

ADVERTISEMENT

14. Sistem Operasi

Demikian penjelasan informasi mengenai spek Redmi Note 10S. Smartphone cocok bagi para pecinta game karena memiliki baterai yang besar. Semoga bermanfaat. (RFL)