Konten dari Pengguna

Apa Itu Closure dalam Hubungan? Ini Jawabannya

info psikologi
Menyajikan informasi seputar info psikologi yang terkini, terupdate, dan terlengkap.
13 Juli 2023 23:57 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari info psikologi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Apa Itu Closure dalam Hubungan? Sumber: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Apa Itu Closure dalam Hubungan? Sumber: Unsplash
ADVERTISEMENT
Belakangan ini, pertanyaan mengenai apa itu closure dalam hubungan sering terdengar. Pasalnya istilah satu ini belum banyak diketahui.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku The World of Counselor, pacaran adalah proses perkenaan antara dua orang yang biasanya berada di rangkaian pencarian kecocokan menuju pernikahan.
Sayangnya, tidak semua proses pacaran berjalan dengan baik. Tak jarang hubungan tersebut kandas akibat sikap, seperti closure dari salah satu pihaknya. Untuk menghindari hal tersebut, simak ulasan tentang closure dalam hubungan di bawah ini.

Closure dalam Hubungan

Ilustrasi Apa Itu Closure dalam Hubungan? Sumber: Unsplash
Closure adalah sebuah istilah yang berarti penutupan. Dengan kata lain, closure berarti memngetahui alasan mengapa sebuah hubungan berakhir dan tidak ada lagi emosional, rasa sakit, maupun ketertarikan.
Closure juga dapat diartikan sebagai sebuah penutupan dalam sebuah hubungan dengan kejelasan supaya tidak berakhibat pada ketidakpastian.
Tentunya sikap ini sangat dibutuhkan demi bisa move on dan menjalani kehidupan yag nyaman dan tenang setelah putus. Dengan closure, seseorang memberi kepastian bahwa hubungan mereka sudah benar-benar berakhir.
ADVERTISEMENT
Salah satu contoh closure adalah apabila seseorang tidak lagi mau melanjutkan suatu hubungan, pihak lain akan bertanya-tanya mengenai alasan keputusan tersebut.

Peran Penting Closure dalam Hubungan

Selesainya suatu hubungan harus dibarengi dengan closure untuk memberi kepastian mengenai alasan keputusan tersebut. Tidak adanya closure akan membuat salah satu pihak merasa bingung dan kesulitan untuk membangun hubungan baru.
Adapun peran penting closure saat berakhirnya hubungan adalah sebagai berikut.

Cara Mencapai Closure

Berakhirnya hubungan tanpa kejelasan tentu terasa tidak nyaman. Maka dari itu, ada beberapa cara mencapai closure yang bisa diterapkan sebagai berikut.
ADVERTISEMENT

1. Mengungkapkan perasaan

Menuliskan seluruh perasaan maupun pikiran yang mengganjal selama berhubungan.

2. Berdamai

Mau menerima kenyataan bahwa hubungan yang terjalin sebelumnya kini sudah berakhir.

3. Terima perasaan

Membiarkan diri sendiri merasakan kesedihan yang muncul ketika hubungan berakhir, agar kemudian bisa bangkit dan move on.
Demikain sekilas penjelasan mengenai closure dalam hubungan yang perlu diketahui. (LAU)