Konten dari Pengguna

Dalam Permainan Bola Voli Pukulan yang Dilakukan dengan Keras Dinamakan Apa?

30 Maret 2022 18:39 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Sport tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Melakukan Smash. (Foto: Unsplash/PauloHenriqueMacedoDias)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Melakukan Smash. (Foto: Unsplash/PauloHenriqueMacedoDias)
ADVERTISEMENT
Dalam permainan bola voli pukulan yang dilakukan dengan keras dinamakan smash. Menurut Iwan Kristianto (2003) dalam buku Teknik Dasar Bola Voli Universitas Negeri Malang tahun 2013, smash adalah pukulan keras yang biasanya mematikan karena bola sulit diterima atau dikembalikan.
ADVERTISEMENT
Smash merupakan salah satu teknik dalam permainan bola voli, dengan memukul bola sekuat tenaga yang menghasilkan efek menukik ke area lawan. Umumnya, teknik ini dilakukan dengan cara melompat.
Olahraga ini merupakan salah satu permainan bola besar yang dimainkan oleh dua regu yang kompetitif. Jadi, smash adalah teknik dengan kategori serangan untuk mencetak angka.
Teknik ini adalah salah satu yang utama dan wajib dikuasai oleh seluruh pemain pemula dan atlet bola voli. Maka dari itu, mencatat poin sebanyak-banyaknya akan memenangkan pertandingan. Pukulan yang dilakukan pertama kali untuk mulainya permainan dalam pertandingan bola voli disebut sebagai berikut.

Dalam Permainan Bola Voli Pukulan yang Dilakukan dengan Keras Dinamakan

Ilustrasi Sikap Awalan Melakukan Smash. (Foto: Pixabay)
Setelah mengetahui definisi pukulan keras dalam bola voli untuk mencetak angka adalah smash, kali ini Info Sport akan membahas tata cara dan jenis-jenis smash dalam olahraga bola voli, sebagai berikut:
ADVERTISEMENT

Cara Melakukan Smash dalam Olahraga Bola Voli

Untuk mendapatkan posisi dan kenyamanan dalam melakukan smash, dibutuhkan strategi melalui tata cara dan langkah-langkah yang harus dilalui. Berikut ini adalah tata cara melakukan smash yang baik dan benar, yaitu:
ADVERTISEMENT

Jenis-Jenis Smash dalam Permainan Bola Voli

Latihan Melakukan Smash. (Foto: Pexels/PavelDanilyuk)
Tata cara di atas akan sangat berguna untuk melakukan jenis-jenis servis menurut buku Model Keterampilan Bola Voli (2021), sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Dalam permainan bola voli pukulan yang dilakukan dengan keras dinamakan smash merupakan istilah yang sering dijumpai. Smash juga dikenal dengan sebutan spike. Selamat mencoba jenis-jenis smash di atas!
(FS)