Konten dari Pengguna

Sensitivitas PUBG BTR Ryzen, Kamu Wajib Coba!

14 Oktober 2021 18:20 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Sport tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
BTR Ryzen (sumber: Ryzen)
zoom-in-whitePerbesar
BTR Ryzen (sumber: Ryzen)
ADVERTISEMENT
Sensitivitas PUBG BTR Ryzen bisa menjadi salah satu rekomendasi strategi untuk memainkan game tersebut. Terlebih lagi, jika kamu menggunakan gyroscope.
ADVERTISEMENT
Bagi seorang pemain PUBG, menemukan dan menggunakan setting sensitivitas merupakan salah satu tugas terberat. Sebab, pengaturan sensitivitas ini akan berpengaruh terhadap permainan.
Melalui setting sensitivitas yang tepat, maka akan lebih mudah membantu kamu untuk mendapatkan chicken dinner. Dengan setting-an yang tepat, kamu akan semakin mudah memainkan game ini.
Lalu, kemampuan menembak masing-masing pemain juga menjadi salah satu hal yang harus diperhatikan di samping setting-an sensitivitas.
Setiap pemain dalam game ini bisa bereksperimen mengenai setting-an nya masing-masing. Bahkan, pro player sekali pun memiliki pengaturan sendiri saat bermain, karena tergantung dari selera masing-masing.
Termasuk juga dengan salah satu pro player Indonesia, yaitu BTR Ryzen. Berikut ini adalah sensitivitas PUBG ala BTR Ryzen.
ADVERTISEMENT

Profil BTR Ryzen

Ryzen memiliki nama asli Muhammad Albi. Ia lahir pada 14 Februari 2002 atau bertepatan dengan hari Valentine. Ryzen merupakan anak pertama dari dua bersaudara.
BTR Ryzen memulai ceritanya saat awal mula bermain game dengan Point Blank di warnet. Pada akhirnya, ia mulai memainkan PUBG Mobile dan diundang menjadi anggota Bigetron Esports.
Sosok Ryzen di Bigetron sangatlah penting, ia memiliki posisi sebagai rusher yang bertugas mengacak-acak dan menjadi player yang bertugas mendobrak pertahanan lawan.

Kode Sensitivitas PUBG BTR Ryzen

Sensitivitas PUBG BTR Ryzen (Sumber: PUBG)
Jika layout yang kamu gunakan mirip dengan Ryzen, maka perlu masuk ke Cloud Layout Management, kemudian isi kode 6893-3508-5843-5076-199. Selanjutnya, apply layout tombol tersebut.

Setting Sensitivitas Kamera

ADVERTISEMENT
Pada game ini, kamera berguna untuk memutar arah pandang dan melihat ke sekitar. Semakin tinggi sensitivitas kamera, maka semakin cepat bisa memutar kamera.

Setting Sensitivitas ADS PUBG BTR Ryzen

Sensitivitas ADS merupakan recoil saat kamu menembak. Aim Down Sight (ADS) pada PUBG Mobile merupakan pergerakan senjata ketika pemain sedang menggunakan scope. Setting ini akan memengaruhi senjatanya.

Setting Sensitivitas Gyroscope

ADVERTISEMENT
Sensitivitas gyroscope dilakukan dengan cara menggerakkan HP atau menahan recoil dengan gerakan HP. Fitur yang tersedia dalam game ini adalah menggerakkan HP.
Ketika menggunakan gyroscope, kamu dapat merasakan navigasi secara tiga dimensi. Sehingga, menjadi alternatif kontrol sudut arah pandang pemain.

Setting Sensitivitas (In Scope)

Sensitivitas In Scope merupakan sensitivitas sebelum kalian menembak. Pengaturan ini akan berguna ketika kamu menggunakan scope saat hendak menembak. Dengan scope, pemain bisa menemukan musuh dan bereaksi lebih cepat.
ADVERTISEMENT
Demikian sensitivitas PUBG BTR Ryzen yang bisa kamu coba dan terapkan langsung di dalam game.
(ANH)