Konten dari Pengguna

20 Kata-Kata Ajakan ke Perpustakaan yang Menyenangkan

Inspirasi Kata
Menyajikan artikel berisi kata-kata, kutipan, dan kalimat yang menginspirasi pembaca.
14 September 2023 13:49 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Inspirasi Kata tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Kata-kata Ajakan ke Perpustakaan. Sumber: Pexels/Cristina Morillo
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Kata-kata Ajakan ke Perpustakaan. Sumber: Pexels/Cristina Morillo
ADVERTISEMENT
Ketika masih banyak orang yang malas datang ke perpustakaan, maka diperlukan solusi untuk menarik pemustaka. Kata-kata ajakan perpustakaan dapat dimanfaatkan pustakawan atau staf perpustakaan untuk mengatasi permasalahan tersebut.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari Buku Manajemen Perpustakaan, Sudirman Anwar dkk, (2019: 58), perpustakaan adalah sekumpulan koleksi buku yang diorganisasikan dan dipelihara untuk penggunaan membaca, konsultasi, belajar, meneliti, yang dikelola oleh pustakawan dan staf terlatih dalam rangka menyediakan layanan untuk memenuhi kebutuhan pengguna.

20 Kata-kata Ajakan ke Perpustakaan

Ilustrasi Kata-kata Ajakan ke Perpustakaan. Sumber: Pexels/Abby Chung
Banyak ilmu dan penemuan yang dapat ditemukan dari buku-buku yang ada di perpustakaan. Namun, jika masih banyak orang yang tidak minat datang, berikut kata-kata ajakan ke perpustakaan yang dapat digunakan untuk mengetuk hati supaya melangkah ke sana.
ADVERTISEMENT
Demikian 20 kata-kata ajakan ke perpustakaan yang menyenangkan bisa dijadikan banner. Semoga memberikan inspirasi serta memupuk minat membaca. (ERI)