20 Kata-Kata Sedih Penuh Makna sebagai Ungkapan Hati

Menyajikan artikel berisi kata-kata, kutipan, dan kalimat yang menginspirasi pembaca.
Konten dari Pengguna
17 Maret 2023 16:36
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Inspirasi Kata tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Kata-Kata Sedih Penuh Makna sebagai Ungkapan Hati. Foto: Unsplash/Noah Silliman.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Kata-Kata Sedih Penuh Makna sebagai Ungkapan Hati. Foto: Unsplash/Noah Silliman.
Kata-kata sedih penuh makna dapat menjadi ungkapan emosi yang terdalam.
Perasaan sedih sering membuat suasana hati seseorang menjadi buruk. Memendam perasaan sedih dalam-dalam bukanlah pilihan bijak. Lebih baik ungkapkan perasaan sedih itu agar hati menjadi lebih lega,

Kata-Kata Sedih Penuh Makna sebagai Ungkapan Hati

Ilustrasi Kata-Kata Sedih Penuh Makna sebagai Ungkapan Hati. Foto: Unsplash/Kristina Tripkovic.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Kata-Kata Sedih Penuh Makna sebagai Ungkapan Hati. Foto: Unsplash/Kristina Tripkovic.
Inilah kata-kata sedih penuh makna sebagai ungkapan isi hati yang dikutip dari laman kidadl.com dan momjunction.com.
  1. "Hal yang paling menyakitkan adalah kehilangan diri sendiri dalam proses terlalu mencintai seseorang, dan lupa bahwa aku juga spesial."
  2. "Air mata yang menetes untuk orang lain bukanlah pertanda kelemahan. Itu adalah tanda hati yang murni."
  3. "Untuk apa kau ajari aku cara terbang jika kemudian kau patahkan lagi sayap ini?"
  4. "Jangan pernah membandingkan dirimu dengan orang lain karena mereka tidak tahu saat-saat burukmu dan kamu tidak tahu tentang mereka."
  5. "Kita lebih menderita dalam imajinasi daripada dalam kenyataan."
  6. "Pertama, terimalah kesedihan. Sadarilah bahwa tanpa kalah, menang tidaklah terlalu bagus."
  7. "Semua orang bilang turuti kata hatimu. Aku menjalankannya, dan akhirnya patah hati."
  8. "Antara kita ada lautan keheningan, dan di dalamnya ada aku yang tenggelam."
  9. "Sesuatu telah hilang dari perasaanku, yang telanjur kuberikan kepadamu."
  10. "Jika bumi berhenti berputar, mungkinkah cinta ini akan pudar?"
  11. "Dari semua kenangan indah, hanya ketika bersamanya yang sulit dilupakan."
  12. "Aku tak punya rupa cantik yang bisa menjadi pelengkapmu, tetapi aku juga tak mampu mencintaimu dengan cara cantik agar bisa bersanding dengan dirimu."
  13. "Ingin kuabaikan pedih sakit sisa umurku, ketika jatuh dalam heningnya dasar hidupmu."
  14. "Teruslah menemukan cinta yang kau inginkan, karena biarpun aku menantimu dalam hujan, engkau tak akan membuka hati yang kuinginkan."
  15. "Merangkai waktu seperti mengukir jejak dalam langkah kaki, yang kelak akan sampai pintu akhir dalam cinta kita."
  16. "Hidup itu sulit, kamu harus kuat dari dalam."
  17. "Banyak hal berubah dan teman-teman pergi. Hidup tidak berhenti untuk siapa pun."
  18. "Kamu tidak dapat melindungi diri dari kesedihan tanpa melindungi diri dari kebahagiaan."
  19. "Saat kamu tidak membutuhkannya, semua orang akan datang. Saat kamu membutuhkannya, tidak ada yang datang."
  20. "Waktu berlalu seperti tangan yang melambai dari kereta yang akan kunaiki. Aku harap kamu tidak perlu memikirkan apa pun sebanyak yang kupikirkan tentangmu."
Demikianlah 20 kata-kata sedih penuh makna sebagai ungkapan hati. Semoga kamu merasa lebih tenang dan kembali berbahagia.
editor-avatar-0
Baca Lainnya
Sedang memuat...
S
Sedang memuat...
·
Sedang memuat...
S
Sedang memuat...
·
Sedang memuat...
S
Sedang memuat...
·
Sedang memuat...
S
Sedang memuat...
0 Suka·0 Komentar·
01 April 2020
Sedang memuat...
S
Sedang memuat...
0 Suka·0 Komentar·
01 April 2020
Sedang memuat...
S
Sedang memuat...
0 Suka·0 Komentar·
01 April 2020
Sedang memuat...
S
Sedang memuat...
0 Suka·0 Komentar·
01 April 2020
Sedang memuat...
S
Sedang memuat...
0 Suka·0 Komentar·
01 April 2020