Konten dari Pengguna

4 Tips ke Garden By The Bay saat Liburan

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
28 Juni 2023 14:24 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi tips ke Garden By The Bay. Sumber: Unsplash/ Victor.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi tips ke Garden By The Bay. Sumber: Unsplash/ Victor.
ADVERTISEMENT
Garden By The Bay merupakan destinasi wisata berupa taman kota yang luas di Singapura. Bagi orang-orang yang ingin liburan, sebaiknya ketahui dulu tips ke Garden By The Bay sebelum datang ke tempat ini. Beberapa tips ini bisa dipraktikkan agar pengunjung puas saat mengunjugi destinasi wisata ini.
ADVERTISEMENT
Seperti diketahui, Keindahan destinasi wisata Garden By The Bay memiliki daya tarik tersendiri, tak heran tempat ini hampir tak pernah sepi pengunjug. Banyak wisatawan lokal maupun domestik yang menjadi Garden By The Bay sebagai tujuan utama di Singapura.

Tips ke Garden By The Bay

Ilustrasi tips ke Gardens by the Bay. Sumber: Unsplash/ Esaias Tan.
Dikutip dari situs resmi visitsingapore.com, Gardens by the Bay adalah suaka bagi para pencinta alam juga para pencinta dunia hortikultura. Destinasi wisata ini berlokasi di tepi Marina Bay Waterfront di pusat Singapura.
Garden by The Bay memiliki luas lahan 110 hektar. Taman kota ini juga merupakan rumah bagi 2000 spesies serta 700 ribu tanaman yang dipajang untuk dinikmati para wisatawan. Berikut tips ke Garden By The Bay yang bisa dilakukan agar pengalaman liburan menjadi lebih menyenangkan.
ADVERTISEMENT

1. Cari Tahu Harga Tiket

Bagi wisatawan yang berlibur ke Garden By The Bay dan tidak ingin kantor bocor, sebaiknya cari tahu terlebih dahulu harga tiket untuk bisamengunjungi tempat wisata tersebut.
Harga tiket masuk ke area Garden By The Bay berbeda-beda tergantung taman mana yang akan dikunjungi. Pastikan untuk membeli tiket di tanggal yang sudah sesuaikan dengan rencana perjalanan.

2. Berkunjung saat Weekday atau Hari Kerja

Jika ingin menghindari keramaian dan lebih leluasa menjelajahi Gardens By The Bay dengan santai, rencanakan liburan pada hari kerja.
Hal ini karena biasanya pada akhir pekan, Garden By The Bay akan dikunjungi wisatawan yang totalnya bisa berlipat ganda dari hari kerja, baik wisatawan lokal maupun asing.

3. Pakai Sepatu dan Baju yang Nyaman

Gunakan sepatu serta baju yang nyaman. Hal ini karena Garden By The Bay memiliki area yang cukup luas, sehingga dipastikan wisatawan akan kelelahan jika tidak memakai alas kaki yang tepat.
ADVERTISEMENT
Selain itu, temperatur udara di area ini juga biasanya berkisar di angka 23 derajat Celcius sampai dengan 25 derajat Celcius, sehingga baju yang nyaman akan membuat pengalaman liburanmu di tempat ini lebih seru.

3. Siapkan Air Minum

Untuk mengelilingi taman seluas 110 hektar, wisatawan membutuhkan tenaga yang kuat. Pastikan untuk mencukupi kebutuhan cairan tubuh dengan minum air putih yang cukup.
Sebaiknya, siapkan sebotol air minum untuk dibawa saat mengelilingi luasnya taman kota tersebut agar tak kesusahan mencari penjual minuman di kawasan tersebut.

4. Siapkan Waktu yang Luang

Untuk bisa menikmati setiap sudut di destinasi wisata Garden By The Bay, wisatawan mungkin membutuhkan waktu yang cukup banyak. Oleh karena itu, cari waktu yang benar-benar kosong saat datang ke tempat ini.
ADVERTISEMENT
Jangan sampai ada area yang tak sempat dikunjungi karena waktu yang terbatas. Tentu saja, hal ini akan mengurangi keseruan saat berlibur ke Garden By The Bay.
Demikian tips ke Garden By The Bay saat liburan bersama orang-orang terdekat. Segera rencanakan waktu liburan salah satu destinasi wisata yang ada di Singapura. Semoga bermanfaat. (IND)