Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Info Daya Tarik, Jam Buka, dan Harga Tiket Devoyage Bogor, Wisata Rasa Eropa
14 April 2023 15:38 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Kota Bogor tidak pernah kehabisan ide kreatif dalam memanfaatkan kesejukan dan keindahan alamnya. Kini, telah dibuka Devoyage Bogor, tempat wisata dengan berbagai kegiatan dan fasilitas yang menarik. Ketahui info daya tarik, jam buka, dan harga tiket Devoyage Bogor dengan nuansa Eropa yang akan bikin kamu kagum.
ADVERTISEMENT
Daya Tarik Devoyage Bogor
Devoyage Bogor terletak di kawasan Bogor Nirwana Residence, Mulyaharja, sekitar 8 km dari Stasiun Bogor. Devoyage Bogor menghadirkan wisata khas Eropa, lengkap dengan bangunan ikonik dan sungai gondolanya.
Banyak kegiatan yang dapat dilakukan bersama anggota keluarga di Devoyage Bogor. Ragam kegiatan yang menjadi daya tarik Devoyage Bogor antara lain sebagai berikut:
Info Jam Buka dan Harga Tiket Devoyage Bogor
Devoyage Bogor buka tiap hari dengan jadwal sebagai berikut.
Senin - Jumat
ADVERTISEMENT
Sabtu - Minggu dan Hari Libur
Tersedia paket terusan permainan yang lebih ekonomis dengan harga Rp200.000. Anda akan mendapatkan 2 tiket Devoyage Bogor dan paket permainan yang ada di Rumah Air dan Devoyage.
Devoyage Bogor adalah tempat wisata yang sebagian besar aktivitasnya dilakukan di luar ruangan. Seperti kita tahu, Bogor merupakan kota di Indonesia dengan curah hujan tinggi.
Dihimpun dari buku Bangun Pariwisata yang disusun oleh Manahati Zebua (2021:161), berikut adalah tips dan trik untuk kenyamanan pengunjung saat berwisata ke Bogor.
ADVERTISEMENT
Devoyage Bogor adalah tempat wisata yang ditujukan untuk seluruh anggota keluarga. Pastikan Anda melakukan perencanaan perjalanan dengan baik untuk kenyamanan si buah hati.(DIK)