Konten dari Pengguna

Jarak Bantul ke Sleman berapa Kilometer? Ini Penjelasannya!

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
2 Juni 2022 20:25 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Jarak Bantul ke Sleman, Foto: Unsplash/Jake Blucker
zoom-in-whitePerbesar
Jarak Bantul ke Sleman, Foto: Unsplash/Jake Blucker
ADVERTISEMENT
Kamu sedang berlibur di Yogyakarta, dan ingin berjalan-jalan ke Bantul dan Sleman? Kamu perlu tahu Bantul ke Sleman berapa kilometer, agar perjalanan tidak terasa jauh, apalagi dengan kondisi jalanan yang terkadang sering macet di musim liburan.
ADVERTISEMENT
Kota Jogja memang menjadi salah satu kota dengan banyak sekali tempat wisata yang populer di kalangan masyarakat. Dari wisata budaya, candi hingga wisata alamnya yang tak kalah menarik.
Mengutip dari jogjakota.go.id, Yogyakarta ialah kota modern yang tertata rapi. Jogja memiliki masyarakat yang berkebudayaan dan juga pemerintahan yang berorientasi pada pelayanan publik Suara Warga. Dengan warga sekitarnya yang ramah, Jogja menjadi tempat yang nyaman untuk menjadi tujuan liburanmu.

Jarak Bantul ke Sleman

Bagi kamu yang ingin berlibur di daerah Bantul atau Sleman dan ingin mengetahui jarak dari Bantul ke Sleman itu berapa kilometer, berikut informasinya.
Jarak dari Bantul ke Sleman ialah sekitar 24.69 km atau sekitar 15.31 mil di jalan umum. Pada titik-titik dalam koordinat tertentu jaraknya ialah 18 km atau sekitar 10.8 mil.
ADVERTISEMENT
Jika menggunakan kendaraan mobil dalam menempuh jarak itu, maka kamu akan memerlukan waktu tempuh sekitar 54 menit sampai 1 jam. Jika menggunakan kendaraan motor, maka waktu tempuhnya ialah sekitar 46 menit lamanya.
Dalam melakukan perjalanan, kamu sebaiknya mempersiapkan semuanya dengan baik dan benar. Dengan mengetahu jarak tempuh tempat tujuanmu ialah salah satu persiapan yang baik. Tetapi, tak hanya itu. Senagai sedikit informasi tambahan untukmu, di bawah ini ialah beberapa tips liburan nyaman di Jogja yang perlu kamu ketahui :
ADVERTISEMENT
Informasi tentang jarak Bantul ke Slemanperlu kamu ketahui sebelum berlibur dua kabupaten dari Daerah Istimewa Yogyakarta tersebut. Manfaatkan waktu liburanmu sebaik-baiknya. Semoga bermanfaat!(Ifra)