Konten dari Pengguna

Round Festival: Jadwal, Line Up, Harga Tiket, dan Info Lainnya

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
4 Oktober 2023 14:42 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Round Festival. Sumber: Unsplash/Rachel Coyne
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Round Festival. Sumber: Unsplash/Rachel Coyne
ADVERTISEMENT
Round Festival merupakan konser persembahan KBS yang menjadi proyek ASEAN bersama Korea. Dengan adanya festival ini, diharapkan seluruh masyarakat dari berbagai negara, bahasa, dan budaya dapat terhubung lewat musik.
ADVERTISEMENT
Mengutip dari akun Instagram @roundfestival, Indonesia akan menjadi tuan rumah untuk festival musik Round di tahun 2023. Acara akan dipandu oleh aktor dan musisi asal Korea Selatan, yaitu Ji Hyun Woo.

Jadwal, Lokasi, dan Info Tiket Round Festival

Ilustrasi Round Festival. Sumber: Unsplash/Nainoa Shizuru
Round Festival menjadi acara yang ditunggu-tunggu bagi para pencinta musik Asia. Sebab, pada festival satu ini akan mengundang jejeran artis dari negara ASEAN dan Korea.
Festival musik ini akan diselenggarakan selama 2 hari, yaitu pada tanggal 21 Oktober - 22 Oktober 2023 di Beach City International Stadium, Ancol. Kabar baiknya untuk ikut serta dalam acara ini, para calon penonton tidak akan dikenakan tarif masuk tiket alias gratis.
Tiket bisa didapatkan dengan cara reservasi melalui website resmi Round, yaitu www.roundfestival.net. Untuk mengetahuinya, berikut cara mendapatkan tiket festival Round.
ADVERTISEMENT
Data yang sudah didaftarkan akan dipilih secara acak untuk mendapatkan tiket masuk festival Round. Pengumuman akan dikirimkan melalui alamat email pendaftar sehingga tidak semua pendaftar akan mendapat kesempatan emas ini.
ADVERTISEMENT
Pendaftaran pertama telah selesai dilaksanakan dan diumumkan pemenangnya pada tanggal 30 September 2023 lalu. Namun, tidak perlu khawatir, bagi yang ingin ikut serta masih ada kesempatan pendaftaran tiket kedua yang dibuka mulai 4 Oktober 2023 pukul 12.00.

Line Up Round Festival

Ilustrasi Round Festival. Sumber: Unsplash/Pablo Heimplatz
Festival yang akan segera berlangsung di Jakarta ini mengundang sederet artis ternama asal negara ASEAN dan Korea. Berikut daftar artis dan asal negaranya yang turut mengisi panggung festival Round di tahun 2023.
ADVERTISEMENT
Round Festival yang akan segera berlangsung di Indonesia tepatnya di daerah Jakarta Utara menjadi ajang persatuan antara negara ASEAN dan Korea melalui musik. Sederet informasi di atas semoga dapat bermanfaat. (NIS)