Konten dari Pengguna

Talaga Surian Kuningan: Lokasi, Daya Tarik, dan Fasilitas yang Ada

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
11 Juni 2025 19:26 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Talaga Surian, foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya: Pexels/Todd Trapani
zoom-in-whitePerbesar
Talaga Surian, foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya: Pexels/Todd Trapani
ADVERTISEMENT
Talaga Surian adalah salah satu tempat kemah di Kuningan yang menarik untuk disambangi. Selain menjadi tempat untuk berkemah, tempat ini juga kerap dijadikan sebagai lokasi gathering, outbound, dan beragam kegiatan lainnya.
ADVERTISEMENT
Berkemah di tengah alam jadi salah satu kegiatan yang seru untuk dilakukan. Tidak heran jika banyak orang mencari tempat kemah yang nyaman dengan fasilitas lengkap, termasuk tempat kemah di Kuningan, Jawa Barat.

Lokasi dan Cara ke Talaga Surian Kuningan

Talaga Surian jadi salah satu area kemah populer di Kuningan, Jawa Barat. Lokasinya ada di Cigugur, Kabupaten Kuningan. Dari pusat kota, tempat kemah ini berjarak sekitar 8,7 km dan bisa ditempuh dengan kendaraan pribadi selama sekitar 23 menit.
Jika tertarik berkemah di sini dan mengawali perjalanan dari arah Alun-Alun Kuningan, maka penting untuk tahu cara ke tempat kemah ini agar tidak salah arah. Adapun rute perjalanan selengkapnya adalah sebagai berikut.
ADVERTISEMENT

Daya Tarik, Fasilitas, dan Harga Menginap di Talaga Surian Kuningan

Sebagai tempat untuk kemah dan aneka kegiatan outdoor, Talaga Surian menawarkan sejumlah daya tarik yang bisa dinikmati oleh pengunjung. Daya tarik utamanya adalah area kemah yang luas di tengah hutan pinus yang teduh dengan udara sejuk.
Menghadirkan area kemah di tengah hutan membuat pengunjung akan serasa lebih dekat dengan alam. Kemah di sini pun cocok untuk melepas penat dan menyegarkan pikiran. Apalagi pemandangan dari ketinggian yang indah, turut bisa dinikmati oleh pengunjung.
Fasilitas lengkap yang tersedia juga jadi daya tarik lainnya yang menambah nilai plus bagi tempat kemah ini. Beberapa fasilitas yang bisa digunakan oleh pengunjung antara lain adalah kedai makan, gazebo, toilet, musala, hingga area taman yang cukup luas.
ADVERTISEMENT
Menariknya, di sini juga ada sewa alat kemah, termasuk dengan tenda. Jadi apabila tidak memiliki tenda dan perlengkapan kemah lainnya, maka bisa sewa sesuai tarif yang berlaku. Adapun tarif selengkapnya dikutip dari Instagram @talaga.surian_camp.park sebagai berikut.
Sementara, untuk sewa alat kemah seperti kursi lipat, extra bed, kompor+gas, flyseet, tikar, dan lain-lainnya memiliki tarif berbeda. Tarifnya mulai dari Rp15.000 hingga Rp100.000 tergantung dengan jenis barang yang disewa.
Menghadirkan tempat kemah dengan fasilitas lengkap dan harga yang masih terjangkau, menjadikan Talaga Surian selalu ramai oleh pengunjung. Dengan kemah di sini, maka bisa merasakan lebih dekat dengan alam dan tetap nyaman selama bermalam. (PRI)
ADVERTISEMENT