news-card-video
15 Ramadhan 1446 HSabtu, 15 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Tata Cara Daftar Mudik Gratis Pelni 2025 dan Jadwal Keberangkatannya

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
15 Maret 2025 9:59 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara Daftar Mudik Gratis Pelni 2025. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: unsplash.com/Thomas Kinto.
zoom-in-whitePerbesar
Cara Daftar Mudik Gratis Pelni 2025. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: unsplash.com/Thomas Kinto.
ADVERTISEMENT
Tata cara daftar mudik gratis Pelni 2025 dan jadwal keberangkatannya sangat penting diketahui agar tidak kehabisan. Program mudik ini menjadi salah satu program mudik gratis yang paling ditunggu untuk pulang ke kampung halaman.
ADVERTISEMENT
Berdasarkan website resmi pelni.co.id, Pelni melayani rute perjalanan domestik dan menyinggahi lebih dari 94 pelabuhan di Nusantara. Sehingga fasilitas dan layanan untuk penumpang sudah dirancang untuk kenyamanan dan keselamatan para penumpang.

Cara Daftar Mudik Gratis Pelni 2025 ke Berbagai Daerah dan Jadwalnya

Mudik gratis Pelni 2025 sudah dibuka pendaftarannya sejak tanggal 4 Maret 2025 hingga 19 Maret 2025. Oleh sebab itu, calon pemudik yang hendak menggunakan kapal perlu mencermati cara daftar mudik gratis Pelni 2025 dan jadwal keberangkatannya.
Kuota penumpang yang bisa mengikuti program mudik ini cukup terbatas, berdasarkan rute perjalanannya. Oleh sebab itu, bagi yang sudah memiliki rencana mudik, segera mendaftarkan tiketnya. Berikut tata cara pendaftarannya yang cukup mudah.
ADVERTISEMENT
Untuk bisa daftar program mudik gratis ini, jumlah maksimal peserta dalam 1 keluarga maksimal 4 orang. Adapun untuk pencetakan tiketnya dapat dilakukan paling lambat H-2 sebelum keberangkatan.
Berdasarkan website linktr.ee/DaftarTiketGratisLebaran2025, per tanggal 15 Maret 2025, tiket sudah banyak habis terjual. Adapun tiket dan jadwal keberangkatan ke berbagai daerah yang masih tersedia adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Cara daftar mudik gratis Pelni 2025 semakin mudah jika sudah mengetahui panduannya. Pastikan mendaftarkan diri sebelum tanggal 19 Maret 2025, karena sudah banyak rute dan kuota yang habis. (NAI)