Konten dari Pengguna

Tiket Masuk Saloka Theme Park Semarang sebagai Taman Hiburan yang Menyenangkan

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
16 September 2024 14:58 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Tiket Masuk Saloka Theme Park Semarang. Foto Hanya Ilustrasi, Bukan Sebenarnya. Sumber Unsplash Tim Gouw
zoom-in-whitePerbesar
Tiket Masuk Saloka Theme Park Semarang. Foto Hanya Ilustrasi, Bukan Sebenarnya. Sumber Unsplash Tim Gouw
ADVERTISEMENT
Jawa Tengah mempunyai taman hiburan bernama Saloka Theme Park. Supaya para wisatawan bisa berlibur ke sana dengan menyenangkan, tiket masuk Saloka Theme Park Semarang bisa diketahui dulu.
ADVERTISEMENT
Tiket masuk taman bermain ini sendiri digolongkan menjadi beberapa macam. Macam-macam tiket inilah yang perlu diketahui beserta harganya sebagai bahan pertimbangan sebelum liburan.

Ragam Tiket Masuk Saloka Theme Park Semarang dan Harganya

Menurut salokapark.comm, Saloka hadir sebagai salah satu destinasi wisata berbentuk taman rekrasi tematik keluarga di Jjawa Tengah dengan konsep kearifan lokal. Taman hiburan ini berdiri di atas lahan seluas 12 hektar dengan dilengkapi 25 wahana.
Jika tertarik untuk mengunjungi taman hiburan ini, maka ragam tiket dan harganya perlu diketahui dulu. Dengan demikian, liburan bisa berjalan secara menyenangkan. Berikut tiket masuk Saloka Theme Park Semarang.

1. Tiket Masuk Biasa

2. Tiket Masuk Rombongan untuk 25 Orang

ADVERTISEMENT

3. Saloka at Night

Tiket ini bisa dibeli di loket sebelum memasuki area taman hiburan. Selain itu, tiket ini juga bisa dibeli secara daring di situs salokapark.com. Di sana, ada menu pembelian tiket yang berada di pojok kanan atas laman.

Alamat dan Jam Buka Saloka Theme Park Semarang

Saloka Theme Park berlokasi di Jalan Fatmawati No. 154, Gumuksari, Lopait, Kecamatan Tuntang, Kabupaten Semarang. Menurut salopark.com, lokasi ini berada di persimpangan antara Kota Semarang, Salatiga, Surakarta, dan Daerah Istimewa Yogyakarta.
Jam buka taman hiburan ini sendiri dibagi menjadi tiga, yaitu sebagai berikut.
Dari jam buka tersebut dapat diketahui bahwa Saloka Theme Park dapat dikunjungi setiap hari. Namun, jam bukanya perlu diperhatikan dengan baik agar tidak kecele.
ADVERTISEMENT
Tiket masuk Saloka Theme Park Semarang, alamat, dan jam bukanya ini bisa menjadi panduan untuk merencanakan liburan. Selain itu, informasi ini juga bisa menjadi bahan diskusi dengan orang terdekat sebelum ke sana. (LOV)