Konten dari Pengguna

MOOC PPPK: Cara Akses dan Pendaftarannya

Kabar Harian
Menyajikan beragam informasi terbaru, terkini dan mengedukasi.
27 September 2023 8:02 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Kabar Harian tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi MOOC PPPK. Foto: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi MOOC PPPK. Foto: Unsplash
ADVERTISEMENT
MOOC PPPK adalah salah satu langkah yang harus ditempuh sebelum diangkat menjadi PPPK. Langkah ini harus diperhatikan oleh calon PPPK periode seleksi 2023.
ADVERTISEMENT
MOOC merupakan akronim dari Massive Open Online Course bagi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) berupa Pelatihan Dasar.
Tujuan diadakannya MOOC adalah membentuk kompetensi calon ASN agar memiliki pengetahuan dan keterampilan yang maksimal.
Hal ini juga penting untuk memastikan bahwa PPPK bersifat profesional dan berkarakter. Setelah melaksanakan MOOC, peserta akan mendapat sertifikat sebagai bukti. Lalu, apa itu MOOC PPPK?

Cara Mengakses MOOC PPPK

Ilustrasi MOOC PPPK. Foto: Unsplash
Dikutip dari laman Sistem Informasi Pelayanan Publik (SIPP) Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPANRB) Republik Indonesia, berikut ini adalah cara mengakses MOOC PPPK 2023:
ADVERTISEMENT

Linimasa Pendaftaran PPPK dan CPNS 2023

Ilustrasi seleksi PPPK. Foto: Unsplash
Berikut ini adalah jadwal lengkap seleksi tahapan CPNS dan PPPK 2023 berdasarkan pengumuman Badan Kepegawaian Negara (BKN) dalam Surat Edaran Nomor 8871/B-KS.04.01/SD/K/2023 perihal Perubahan Jadwal Pelaksanaan Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) Tahun Anggaran 2023:
ADVERTISEMENT
Sebagai informasi, desain pembelajaran MOOC PPPK terdiri dari modul-modul dan microlearning berupa video penjelasan setiap sub materi. Lalu, terdapat materi kebijakan, empat materi pembelajaran, dan evaluasi akademik di dalamnya.
(TAR)