Konten dari Pengguna

Syarat IISMA bagi Mahasiswa yang Ingin Belajar di Luar Negeri

Kabar Harian
Menyajikan beragam informasi terbaru, terkini dan mengedukasi.
23 Juni 2023 16:33 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Kabar Harian tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi syarat IISMA. Sumber: Pexels
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi syarat IISMA. Sumber: Pexels
ADVERTISEMENT
Beasiswa Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) merupakan bagian dari program Kampus Merdeka atau MBKM yang dikelola secara resmi oleh Kemendikbudristek RI. Mahasiswa yang ingin menempuh pendidikan di luar negeri dengan bantuan beasiswa perlu mengetahui syarat IISMA.
ADVERTISEMENT
IISMA dihadirkan untuk membiayai mahasiswa Indonesia dalam program mobilitas internasional ke perguruan tinggi dan industri terbaik dunia. Program IISMA dibuka untuk mahasiswa tingkat sarjana yang sedang menempuh pendidikan di universitas.

Apa Saja Syarat IISMA?

Ilustrasi syarat IISMA. Sumber: Pexels
Dalam laman resmi Kampus Merdeka Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia (Kemendikbudristek RI) dituliskan bahwa mahasiswa yang ingin mengikuti program IISMA harus memenuhi syarat kemahasiswaan dan dokumen berikut ini.

1. Persyaratan mahasiswa

Persyaratan mahasiswa berikut ini adalah ketentuan status kemahasiswaan dan kriteria calon peserta program beasiswa IISMA.
ADVERTISEMENT

2. Syarat Dokumen

Berikut ini dokumen yang menjadi syarat pendaftaran beserta ketentuannya yang wajib diperhatikan mahasiswa sebelum mendaftarkan diri.
ADVERTISEMENT
(ALS)