Hellas Verona vs Genoa: Prediksi Skor, Line Up, Head to Head & Jadwal Tayang

4 April 2022 8:05 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Pemain Inter Milan Milan Skriniar berebut bola dengan pemain Hellas Verona pada pertandingan Liga Italia di Stadio Marc'Antonio Bentegodi, Verona, Italia. Foto: Daniele Mascolo/REUTERS
zoom-in-whitePerbesar
Pemain Inter Milan Milan Skriniar berebut bola dengan pemain Hellas Verona pada pertandingan Liga Italia di Stadio Marc'Antonio Bentegodi, Verona, Italia. Foto: Daniele Mascolo/REUTERS
ADVERTISEMENT
Hellas Verona akan menjamu Genoa dalam laga pekan ke-31 Liga Italia 2021/22. Kedua tim bakal bertanding di Stadion Marcantanio Bentegodi pada Senin (4/4) malam WIB.
ADVERTISEMENT
Dalam papan klasemen, Verona lebih unggul dengan duduk di urutan ke-10 berkat 42 poin. Sementara, Genoa ada di zona degradasi dengan raihan 22 angka dari 30 laga.
Namun, performa kedua tim di 5 laga terakhir sama-sama biasa saja. Genoa baru saja menang setelah empat laga sebelumnya selalu imbang. Sedangkan Hellas Verona cuma mampu menang 1 kali, sisanya berakhir dengan 3 hasil imbang dan 1 kekalahan.

Prediksi Line Up Hellas Verona vs Genoa

Hellas Verona (3-4-3): Lorenzo Montipò; Diego Coppola, Koray Günter, Nicolò Casale; Boško Šutalo, Daniel Bessa, Martin Hongla, Adrien Tameze; Antonín Barák, Gianluca Caprari, Giovanni Simeone.
Genoa (4-3-3): Salvatore Sirigu; Silvan Hefti, Johan Vásquez, Nikola Maksimović, Morten Frendrup; Mattia Bani, Kelvin Yeboah, Milan Badelj; Manolo Portanova, Albert Gudmundsson, Mattia Destro.
ADVERTISEMENT
Pemain Juventus Matthijs de Ligt beraksi dengan pemain Genoa Paolo Ghiglione di Stadion Allianz, Turin, Italia, Minggu (5/12). Foto: Massimo Pinca/REUTERS

Head to Head Hellas Verona vs Genoa

Prediksi Skor Hellas Verona vs Genoa

Sportsmole memprediksi laga ini akan berakhir dengan skor sama kuat 1-1.
Pemain Inter Milan Marcelo Brozovic berusaha melewati pemain Hellas Verona pada pertandingan Liga Italia di Stadio Marc'Antonio Bentegodi, Verona, Italia. Foto: Daniele Mascolo/REUTERS

Jadwal Tayang Hellas Verona vs Genoa

Duel Hellas Verona kontra Genoa akan berlangsung pada Senin (4/4) mulai pukul 23:30 WIB. Laga ini bisa ditonton langsung via beIN Sports.
ADVERTISEMENT